Pengaruh Kepemimpinan Kepala Sekolah Wanita Terhadap Peningkatan Mutu pendidikan Di SMP Muhamadiyah Kota Pekalongan

Kepemimpinan merupakan hal yang sangat penting dalam suatu organisasi, karena berhasil atau tidaknya suatu organisasi tergantung dari kepemimpinan. Begitu juga di bidang pendidikan. Keberhasilan sekolah ataupun mutu pendidikan ikut ditentukan juga oleh kepemimpinan kepala sekolah. Wanita biasanya di...

وصف كامل

محفوظ في:
التفاصيل البيبلوغرافية
المؤلفون الرئيسيون: NUR AFIYANI, Dra. Hj. Musfirotun Yusuf, M.M
التنسيق: Online
اللغة:Indonesia
منشور في: Jurusan tarbiyah- Pendidikan Agama Islam - STAIN Pekalongan 2009
الوصول للمادة أونلاين:http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=108028
الوسوم: إضافة وسم
لا توجد وسوم, كن أول من يضع وسما على هذه التسجيلة!
الوصف
الملخص:Kepemimpinan merupakan hal yang sangat penting dalam suatu organisasi, karena berhasil atau tidaknya suatu organisasi tergantung dari kepemimpinan. Begitu juga di bidang pendidikan. Keberhasilan sekolah ataupun mutu pendidikan ikut ditentukan juga oleh kepemimpinan kepala sekolah. Wanita biasanya diragukan kemampuannya dalam memimpin, padahal seorang kepala sekolah wanita juga mampu mengemban tugasnya dengan baik. Mengacu hal tersebut, rumusan masalah dalam penelitian ini meliputi bagaimana kepemimpinan kepala sekolah wanita di SMP Muhammadiyah Kota Pekalongan, bagaimana mutu pendidikan di SMP tersebut, dan bagaimana pengaruh kepemimpinan kepala sekolah wanita terhadap peningkatan mutu pendidikan si SMP Muhammadiyah Kota Pekalongan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jkenis penelitian lapangan atau field research. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepemimpinan kepala sekolah wanita di SMP Muhammadiyah Kota Pekalongan termasuk baik, peningkatan mutu pendidikan termasuk baik, dan setelah disimpulkan terdapat pengaruh positif kepemimpinan kepala sekolah wanita terhadap peningkatan mutu pendidikan di SMP Muhammadiyah Kota Pekalongan.