Ilmu Sosial Dan Budaya Dasar : Manusia dan Fenomena Sosial Budaya
Buku ilmu Sosial dan Budaya Dasar adalah buku pegangan kuliah untuk mahasiswa semua jurusan atau semua program studi, karena termasuk sebagai mata kuliah dasar umum yang harus diberikan kepada mahasiswa di semua jurusan. Meskipun penyajiannya penulis berusaha untuk mengulas berbagai hal yang menyoal...
Đã lưu trong:
Tác giả chính: | |
---|---|
Định dạng: | Online |
Ngôn ngữ: | Indonesia |
Được phát hành: |
Pustaka Pelajar
2014
|
Truy cập trực tuyến: | http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=991571 |
Các nhãn: |
Thêm thẻ
Không có thẻ, Là người đầu tiên thẻ bản ghi này!
|
Tóm tắt: | Buku ilmu Sosial dan Budaya Dasar adalah buku pegangan kuliah untuk mahasiswa semua jurusan atau semua program studi, karena termasuk sebagai mata kuliah dasar umum yang harus diberikan kepada mahasiswa di semua jurusan. Meskipun penyajiannya penulis berusaha untuk mengulas berbagai hal yang menyoal manusia hubungannya dengan kehidupan sehari-hari. Bagaimana manusia menyikapi dirinya sendiri dalam kaitannya dengan kehidupan keluarga, lingkungan sosial, kondisi jaman dan alam semesta raya, serta terhadap Tuhan Yang Maha Esa.
Buku ini memberikan pengetahuan tentang kemanusiaan dan peradaban pada umumnya, sehingga memiliki dari sisi keilmuan budaya. Ilmu-ilmu sosial, agama, seni dn teknologi. Keberadaannya diharapkan mampu memberikan gambaran yang luas kepada mahasiswa dan pembaca pada umumnya, bahwa kehidupan di muka bumi ini pada dasarnya berada dalam keberagaman budaya, bahasa, agama, adat istiadat dan lain-lain. |
---|