Studi Komparasi Prestasi Belajar Mata Kuliah Telaah Kitab Pendidikan [TKP] Antara Mahasiswa Yang Di Pondok Pesantren Dengan Mahasiswa Yang Tidak Di Pondok Pesantren [Studi Kasus Mahasiswa Tarbiyah STAIN Pekalongan Angkatan 2008]

Salah satu hal yang dapat mempengaruhi prestasi belajar mahasiswa adalah lingkungan, baik yang di pondok pesantren maupun yang tidak di pondok pesantren. Di pesantren mereka mengkaji ilmu agama dan bersosialisasi dengan teman sesamanya dan yang tidak di pesantren dengan berbagai kesibukannya. Mereka...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: KHOLISNAWATI, Ahmad Ubaedi Fathudin, MA
Format: Online
Language:Indonesia
Published: Jurusan Tarbiyah-Pendidikan Agama Islam-STAIN Pekalongan 2012
Online Access:http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=35121
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
id oai:slims-35121
recordtype slims
spelling oai:slims-35121Studi Komparasi Prestasi Belajar Mata Kuliah Telaah Kitab Pendidikan [TKP] Antara Mahasiswa Yang Di Pondok Pesantren Dengan Mahasiswa Yang Tidak Di Pondok Pesantren [Studi Kasus Mahasiswa Tarbiyah STAIN Pekalongan Angkatan 2008] KHOLISNAWATI Ahmad Ubaedi Fathudin, MA Jurusan Tarbiyah-Pendidikan Agama Islam-STAIN Pekalongan 2012 Indonesia Skripsi Skripsi xiii.;.62 hal.; 21 X 30 cm. Salah satu hal yang dapat mempengaruhi prestasi belajar mahasiswa adalah lingkungan, baik yang di pondok pesantren maupun yang tidak di pondok pesantren. Di pesantren mereka mengkaji ilmu agama dan bersosialisasi dengan teman sesamanya dan yang tidak di pesantren dengan berbagai kesibukannya. Mereka sama-sama dapat menyempatkan untuk belajar, diskusi, mengerjakan tugas kuliah dan kebutuhan lainnya. Dapat dikatakan mahasiswa yang berada di pesantren dalam menerima mata kuliah Telaah Kitab Pendidikan lebih mudah dibandingkan dengan mahasiswa yang tidak di pesantren. Namun hal tersebut belum tentu benar adanya dikarenakan berbagai faktor intern maupun ekstern sebagai dasar dalam mempengaruhi prestasi belajar mahasiswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa prestasi belajar mahasiswa pondok pesantren Jurusan Tarbiyah STAIN Pekalongan Angkatan 2008 dengan rata-rata 63,7. Dan prestasi belajar mahasiswa yang tidak di pondok pesantren Jurusan Tarbiyah STAIN Pekalongan Angkatan 2008 dengan rata-rata 64,9. Setelah dilakukan analisis dengan menggunakan analisis komparasional tes t didapatkan hasil to = -0,53. Sedangkan nilai tt pada taraf signifikan 5% = 1,671 dan pada taraf signifikan 1% = 2,390. Karena to lebih kecil dari tt baik pada taraf signifikan 5% maupun 1%, hal ini berarti tidak terdapat perbedaan yang signifikan antara prestasi belajar mahasiswa yang di pondok pesantren dengan mahasiswa yang tidak di pondok pesantren Jurusan Tarbiyah STAIN Pekalongan Angkatan 2008. Dengan demikian hipotesis yang penulis ajukan ditolak. Salah satu hal yang dapat mempengaruhi prestasi belajar mahasiswa adalah lingkungan, baik yang di pondok pesantren maupun yang tidak di pondok pesantren. Di pesantren mereka mengkaji ilmu agama dan bersosialisasi dengan teman sesamanya dan yang tidak di pesantren dengan berbagai kesibukannya. Mereka sama-sama dapat menyempatkan untuk belajar, diskusi, mengerjakan tugas kuliah dan kebutuhan lainnya. Dapat dikatakan mahasiswa yang berada di pesantren dalam menerima mata kuliah Telaah Kitab Pendidikan lebih mudah dibandingkan dengan mahasiswa yang tidak di pesantren. Namun hal tersebut belum tentu benar adanya dikarenakan berbagai faktor intern maupun ekstern sebagai dasar dalam mempengaruhi prestasi belajar mahasiswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa prestasi belajar mahasiswa pondok pesantren Jurusan Tarbiyah STAIN Pekalongan Angkatan 2008 dengan rata-rata 63,7. Dan prestasi belajar mahasiswa yang tidak di pondok pesantren Jurusan Tarbiyah STAIN Pekalongan Angkatan 2008 dengan rata-rata 64,9. Setelah dilakukan analisis dengan menggunakan analisis komparasional tes t didapatkan hasil to = -0,53. Sedangkan nilai tt pada taraf signifikan 5% = 1,671 dan pada taraf signifikan 1% = 2,390. Karena to lebih kecil dari tt baik pada taraf signifikan 5% maupun 1%, hal ini berarti tidak terdapat perbedaan yang signifikan antara prestasi belajar mahasiswa yang di pondok pesantren dengan mahasiswa yang tidak di pondok pesantren Jurusan Tarbiyah STAIN Pekalongan Angkatan 2008. Dengan demikian hipotesis yang penulis ajukan ditolak. Prestasi Belajar PAI12.351 http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=35121 PAI12.351 KHO s 03SK035121.00
institution IAIN Pekalongan
collection Book
language Indonesia
format Online
author KHOLISNAWATI
Ahmad Ubaedi Fathudin, MA
spellingShingle KHOLISNAWATI
Ahmad Ubaedi Fathudin, MA
Studi Komparasi Prestasi Belajar Mata Kuliah Telaah Kitab Pendidikan [TKP] Antara Mahasiswa Yang Di Pondok Pesantren Dengan Mahasiswa Yang Tidak Di Pondok Pesantren [Studi Kasus Mahasiswa Tarbiyah STAIN Pekalongan Angkatan 2008]
author_facet KHOLISNAWATI
Ahmad Ubaedi Fathudin, MA
author_sort KHOLISNAWATI
title Studi Komparasi Prestasi Belajar Mata Kuliah Telaah Kitab Pendidikan [TKP] Antara Mahasiswa Yang Di Pondok Pesantren Dengan Mahasiswa Yang Tidak Di Pondok Pesantren [Studi Kasus Mahasiswa Tarbiyah STAIN Pekalongan Angkatan 2008]
title_short Studi Komparasi Prestasi Belajar Mata Kuliah Telaah Kitab Pendidikan [TKP] Antara Mahasiswa Yang Di Pondok Pesantren Dengan Mahasiswa Yang Tidak Di Pondok Pesantren [Studi Kasus Mahasiswa Tarbiyah STAIN Pekalongan Angkatan 2008]
title_full Studi Komparasi Prestasi Belajar Mata Kuliah Telaah Kitab Pendidikan [TKP] Antara Mahasiswa Yang Di Pondok Pesantren Dengan Mahasiswa Yang Tidak Di Pondok Pesantren [Studi Kasus Mahasiswa Tarbiyah STAIN Pekalongan Angkatan 2008]
title_fullStr Studi Komparasi Prestasi Belajar Mata Kuliah Telaah Kitab Pendidikan [TKP] Antara Mahasiswa Yang Di Pondok Pesantren Dengan Mahasiswa Yang Tidak Di Pondok Pesantren [Studi Kasus Mahasiswa Tarbiyah STAIN Pekalongan Angkatan 2008]
title_full_unstemmed Studi Komparasi Prestasi Belajar Mata Kuliah Telaah Kitab Pendidikan [TKP] Antara Mahasiswa Yang Di Pondok Pesantren Dengan Mahasiswa Yang Tidak Di Pondok Pesantren [Studi Kasus Mahasiswa Tarbiyah STAIN Pekalongan Angkatan 2008]
title_sort studi komparasi prestasi belajar mata kuliah telaah kitab pendidikan [tkp] antara mahasiswa yang di pondok pesantren dengan mahasiswa yang tidak di pondok pesantren [studi kasus mahasiswa tarbiyah stain pekalongan angkatan 2008]
description Salah satu hal yang dapat mempengaruhi prestasi belajar mahasiswa adalah lingkungan, baik yang di pondok pesantren maupun yang tidak di pondok pesantren. Di pesantren mereka mengkaji ilmu agama dan bersosialisasi dengan teman sesamanya dan yang tidak di pesantren dengan berbagai kesibukannya. Mereka sama-sama dapat menyempatkan untuk belajar, diskusi, mengerjakan tugas kuliah dan kebutuhan lainnya. Dapat dikatakan mahasiswa yang berada di pesantren dalam menerima mata kuliah Telaah Kitab Pendidikan lebih mudah dibandingkan dengan mahasiswa yang tidak di pesantren. Namun hal tersebut belum tentu benar adanya dikarenakan berbagai faktor intern maupun ekstern sebagai dasar dalam mempengaruhi prestasi belajar mahasiswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa prestasi belajar mahasiswa pondok pesantren Jurusan Tarbiyah STAIN Pekalongan Angkatan 2008 dengan rata-rata 63,7. Dan prestasi belajar mahasiswa yang tidak di pondok pesantren Jurusan Tarbiyah STAIN Pekalongan Angkatan 2008 dengan rata-rata 64,9. Setelah dilakukan analisis dengan menggunakan analisis komparasional tes t didapatkan hasil to = -0,53. Sedangkan nilai tt pada taraf signifikan 5% = 1,671 dan pada taraf signifikan 1% = 2,390. Karena to lebih kecil dari tt baik pada taraf signifikan 5% maupun 1%, hal ini berarti tidak terdapat perbedaan yang signifikan antara prestasi belajar mahasiswa yang di pondok pesantren dengan mahasiswa yang tidak di pondok pesantren Jurusan Tarbiyah STAIN Pekalongan Angkatan 2008. Dengan demikian hipotesis yang penulis ajukan ditolak.
publisher Jurusan Tarbiyah-Pendidikan Agama Islam-STAIN Pekalongan
publishDate 2012
url http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=35121
_version_ 1690547457216217088
score 11.174184