Pengaruh Penggunaan Internet Terhadap Kelancaran Mengerjakan Tugas Bagi Mahasiswa STAIN Pekalongan Jurusan Tarbiyah Angkatan 2010

Di era globalisasi sekarang ini, kita sudah tidak asing lagi dengan yang namanya internet. Internet merupakan salah satu media yang banyak diminati oleh masyarakat. Ada banyak manfaat dari penggunaan internet yaitu proses pencarian informasi menjadi cepat, memudahkan dalam komunikasi secara murah da...

ver descrição completa

Na minha lista:
Detalhes bibliográficos
Principais autores: M.Yasin Abidin, M.Pd, TRI FARIDA
Formato: Online
Idioma:Indonesia
Publicado em: Jurusan Tarbiyah-Pendidikan Agama Islam- STAIN Pekalongan 2012
Acesso em linha:http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=57321
Tags: Adicionar Tag
Sem tags, seja o primeiro a adicionar uma tag!
id oai:slims-57321
recordtype slims
institution IAIN Pekalongan
collection Book
language Indonesia
format Online
author M.Yasin Abidin, M.Pd
TRI FARIDA
spellingShingle M.Yasin Abidin, M.Pd
TRI FARIDA
Pengaruh Penggunaan Internet Terhadap Kelancaran Mengerjakan Tugas Bagi Mahasiswa STAIN Pekalongan Jurusan Tarbiyah Angkatan 2010
author_facet M.Yasin Abidin, M.Pd
TRI FARIDA
author_sort M.Yasin Abidin, M.Pd
title Pengaruh Penggunaan Internet Terhadap Kelancaran Mengerjakan Tugas Bagi Mahasiswa STAIN Pekalongan Jurusan Tarbiyah Angkatan 2010
title_short Pengaruh Penggunaan Internet Terhadap Kelancaran Mengerjakan Tugas Bagi Mahasiswa STAIN Pekalongan Jurusan Tarbiyah Angkatan 2010
title_full Pengaruh Penggunaan Internet Terhadap Kelancaran Mengerjakan Tugas Bagi Mahasiswa STAIN Pekalongan Jurusan Tarbiyah Angkatan 2010
title_fullStr Pengaruh Penggunaan Internet Terhadap Kelancaran Mengerjakan Tugas Bagi Mahasiswa STAIN Pekalongan Jurusan Tarbiyah Angkatan 2010
title_full_unstemmed Pengaruh Penggunaan Internet Terhadap Kelancaran Mengerjakan Tugas Bagi Mahasiswa STAIN Pekalongan Jurusan Tarbiyah Angkatan 2010
title_sort pengaruh penggunaan internet terhadap kelancaran mengerjakan tugas bagi mahasiswa stain pekalongan jurusan tarbiyah angkatan 2010
description Di era globalisasi sekarang ini, kita sudah tidak asing lagi dengan yang namanya internet. Internet merupakan salah satu media yang banyak diminati oleh masyarakat. Ada banyak manfaat dari penggunaan internet yaitu proses pencarian informasi menjadi cepat, memudahkan dalam komunikasi secara murah dan efisien dan menambah banyak pengetahuan bagi siswa yang mana seorang guru sering memberikan banyak tugas dari internet. Berdasarkan uraian di atas, maka dirumuskan beberapa masalah yang timbul antara lain bagaimana penggunaan internet bagi mahasiswa dan bagaimana kelancaran mengerjakan tugas bagi mahasiswa? Serta bagaimana pengaruh pengggunaan internet terhadap kelancaran mengerjakan tugas bagi mahasiswa STAIN jurusan Tarbiyah angkatan 2010? Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana penggunaan internet, untuk mengetahui bagaimana kelancaran mengerjakan tugas mahasiswa dan untuk mengetahui bagaimana pengaruh pengggunaan internet terhadap kelancaran mengerjakan tugas bagi mahasiswa STAIN jurusan Tarbiyah angkatan 2010. Sedangkan kegunaan dari penelitian ini adalah untuk memberikan pengetahuan baru mengenai pentingnya penggunaan internet dalam menunjang kelancaran mengerjakan tugas mahasiswa. Desain penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis penelitian studi lapangan (field research). Variabel dalam penelitian ini terdiri dari dua yaitu variabel x (penggunaan internet) dan variabel y (kelancaran mengerjakan tugas bagi mahasiswa). Sumber data yang digunakan ada dua yaitu sumber data primer dan sumber data sekunder. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara, angket, dan dokumentasi. Sedangkan dalam menganalisis data peneliti menggunakan analisa data statistik dengan teknik korelasi product moment. Dari pembahasan skripsi ini dapat disimpulkan bahwa penggunaan internet di STAIN Pekalongan menduduki peringkat baik. Hal ini ditunjukkan dengan hasil yang diperoleh yaitu 27 yang terletak antara interval 24 – 30. Adapun kelancaran mengerjakan tugas bagi mahasiswa STAIN Pekalongan Jurusan Tarbiyah angkatan 2010 juga menduduki peringkat baik hal ini ditunjukkan dengan hasil yang diperoleh yaitu 26 yang terletak antara interval 24 – 30. Sedangkan penggunaan internet mempengaruhi kelancaran mengerjakan tugas bagi mahasiswa STAIN Pekalongan Jurusan Tarbiyah angkatan 2010. Hal ini dapat dibuktikan pada taraf signifikan 5% dengan db = 36 di dapat rt = 0,320, sedangkan rxy =0,849 > 0,320. Sedangkan pada taraf signifikan 1% dengan db = 36 di dapat rt = 0,413, sedangkan rxy = 0,849 > 0,413. Hal ini berarti bahwa penggunaan internet mempengaruhi kelancaran mengerjakan tugas bagi mahasiswa STAIN Pekalongan Jurusan Tarbiyah angkatan 2010.
publisher Jurusan Tarbiyah-Pendidikan Agama Islam- STAIN Pekalongan
publishDate 2012
url http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=57321
_version_ 1690547379943505920
spelling oai:slims-57321Pengaruh Penggunaan Internet Terhadap Kelancaran Mengerjakan Tugas Bagi Mahasiswa STAIN Pekalongan Jurusan Tarbiyah Angkatan 2010 M.Yasin Abidin, M.Pd TRI FARIDA Jurusan Tarbiyah-Pendidikan Agama Islam- STAIN Pekalongan 2012 Indonesia Skripsi Skripsi xiii.;.85 hal.; 21 X 30 cm. Di era globalisasi sekarang ini, kita sudah tidak asing lagi dengan yang namanya internet. Internet merupakan salah satu media yang banyak diminati oleh masyarakat. Ada banyak manfaat dari penggunaan internet yaitu proses pencarian informasi menjadi cepat, memudahkan dalam komunikasi secara murah dan efisien dan menambah banyak pengetahuan bagi siswa yang mana seorang guru sering memberikan banyak tugas dari internet. Berdasarkan uraian di atas, maka dirumuskan beberapa masalah yang timbul antara lain bagaimana penggunaan internet bagi mahasiswa dan bagaimana kelancaran mengerjakan tugas bagi mahasiswa? Serta bagaimana pengaruh pengggunaan internet terhadap kelancaran mengerjakan tugas bagi mahasiswa STAIN jurusan Tarbiyah angkatan 2010? Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana penggunaan internet, untuk mengetahui bagaimana kelancaran mengerjakan tugas mahasiswa dan untuk mengetahui bagaimana pengaruh pengggunaan internet terhadap kelancaran mengerjakan tugas bagi mahasiswa STAIN jurusan Tarbiyah angkatan 2010. Sedangkan kegunaan dari penelitian ini adalah untuk memberikan pengetahuan baru mengenai pentingnya penggunaan internet dalam menunjang kelancaran mengerjakan tugas mahasiswa. Desain penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis penelitian studi lapangan (field research). Variabel dalam penelitian ini terdiri dari dua yaitu variabel x (penggunaan internet) dan variabel y (kelancaran mengerjakan tugas bagi mahasiswa). Sumber data yang digunakan ada dua yaitu sumber data primer dan sumber data sekunder. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara, angket, dan dokumentasi. Sedangkan dalam menganalisis data peneliti menggunakan analisa data statistik dengan teknik korelasi product moment. Dari pembahasan skripsi ini dapat disimpulkan bahwa penggunaan internet di STAIN Pekalongan menduduki peringkat baik. Hal ini ditunjukkan dengan hasil yang diperoleh yaitu 27 yang terletak antara interval 24 – 30. Adapun kelancaran mengerjakan tugas bagi mahasiswa STAIN Pekalongan Jurusan Tarbiyah angkatan 2010 juga menduduki peringkat baik hal ini ditunjukkan dengan hasil yang diperoleh yaitu 26 yang terletak antara interval 24 – 30. Sedangkan penggunaan internet mempengaruhi kelancaran mengerjakan tugas bagi mahasiswa STAIN Pekalongan Jurusan Tarbiyah angkatan 2010. Hal ini dapat dibuktikan pada taraf signifikan 5% dengan db = 36 di dapat rt = 0,320, sedangkan rxy =0,849 > 0,320. Sedangkan pada taraf signifikan 1% dengan db = 36 di dapat rt = 0,413, sedangkan rxy = 0,849 > 0,413. Hal ini berarti bahwa penggunaan internet mempengaruhi kelancaran mengerjakan tugas bagi mahasiswa STAIN Pekalongan Jurusan Tarbiyah angkatan 2010. Di era globalisasi sekarang ini, kita sudah tidak asing lagi dengan yang namanya internet. Internet merupakan salah satu media yang banyak diminati oleh masyarakat. Ada banyak manfaat dari penggunaan internet yaitu proses pencarian informasi menjadi cepat, memudahkan dalam komunikasi secara murah dan efisien dan menambah banyak pengetahuan bagi siswa yang mana seorang guru sering memberikan banyak tugas dari internet. Berdasarkan uraian di atas, maka dirumuskan beberapa masalah yang timbul antara lain bagaimana penggunaan internet bagi mahasiswa dan bagaimana kelancaran mengerjakan tugas bagi mahasiswa? Serta bagaimana pengaruh pengggunaan internet terhadap kelancaran mengerjakan tugas bagi mahasiswa STAIN jurusan Tarbiyah angkatan 2010? Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana penggunaan internet, untuk mengetahui bagaimana kelancaran mengerjakan tugas mahasiswa dan untuk mengetahui bagaimana pengaruh pengggunaan internet terhadap kelancaran mengerjakan tugas bagi mahasiswa STAIN jurusan Tarbiyah angkatan 2010. Sedangkan kegunaan dari penelitian ini adalah untuk memberikan pengetahuan baru mengenai pentingnya penggunaan internet dalam menunjang kelancaran mengerjakan tugas mahasiswa. Desain penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis penelitian studi lapangan (field research). Variabel dalam penelitian ini terdiri dari dua yaitu variabel x (penggunaan internet) dan variabel y (kelancaran mengerjakan tugas bagi mahasiswa). Sumber data yang digunakan ada dua yaitu sumber data primer dan sumber data sekunder. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara, angket, dan dokumentasi. Sedangkan dalam menganalisis data peneliti menggunakan analisa data statistik dengan teknik korelasi product moment. Dari pembahasan skripsi ini dapat disimpulkan bahwa penggunaan internet di STAIN Pekalongan menduduki peringkat baik. Hal ini ditunjukkan dengan hasil yang diperoleh yaitu 27 yang terletak antara interval 24 – 30. Adapun kelancaran mengerjakan tugas bagi mahasiswa STAIN Pekalongan Jurusan Tarbiyah angkatan 2010 juga menduduki peringkat baik hal ini ditunjukkan dengan hasil yang diperoleh yaitu 26 yang terletak antara interval 24 – 30. Sedangkan penggunaan internet mempengaruhi kelancaran mengerjakan tugas bagi mahasiswa STAIN Pekalongan Jurusan Tarbiyah angkatan 2010. Hal ini dapat dibuktikan pada taraf signifikan 5% dengan db = 36 di dapat rt = 0,320, sedangkan rxy =0,849 > 0,320. Sedangkan pada taraf signifikan 1% dengan db = 36 di dapat rt = 0,413, sedangkan rxy = 0,849 > 0,413. Hal ini berarti bahwa penggunaan internet mempengaruhi kelancaran mengerjakan tugas bagi mahasiswa STAIN Pekalongan Jurusan Tarbiyah angkatan 2010. Pendidikan Tinggi : Metode Mengajar PAI12.573 http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=57321 PAI12.573 FAR p 05SK057321.00
score 11.174184