TIDAK TERSAJI.....Pendidikan Perempuan Dalam Kesetaran Jender (Perspektif Pendidikan Islam)

Nabi Muihammad SAW memandang bahwa setiap muslim baik laki-laki maupun perempuan wajib mendapatkan pendidikan. Islam memberikan peranan yang besar pada kaum perempuan untuk turut menentukan nasib umat melalui putra-putri yang dilahirkan, sehingga kaum perempuan harus mempunyai pendidikan yang dibutu...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: LILY KHODIJAH, Drs. Hj. Fatikhah, M.Ag
Format: Online
Language:Indonesia
Published: Jurusan Tarbiyah- Pendidikan Agama Islam - STAIN Pekalongan 2006
Online Access:http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=78127
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
id oai:slims-78127
recordtype slims
spelling oai:slims-78127TIDAK TERSAJI.....Pendidikan Perempuan Dalam Kesetaran Jender (Perspektif Pendidikan Islam) LILY KHODIJAH Drs. Hj. Fatikhah, M.Ag Jurusan Tarbiyah- Pendidikan Agama Islam - STAIN Pekalongan 2006 Indonesia Skripsi Skripsi xi, 78 hal.; 30 cm. Nabi Muihammad SAW memandang bahwa setiap muslim baik laki-laki maupun perempuan wajib mendapatkan pendidikan. Islam memberikan peranan yang besar pada kaum perempuan untuk turut menentukan nasib umat melalui putra-putri yang dilahirkan, sehingga kaum perempuan harus mempunyai pendidikan yang dibutuhkan dalam membesarkan dan mendidik putra-putrinya. Mengacu hal tersebut rumusan masalah yang dibahas adalah bagaimana kedudukan perempuan dalam Islam, bagaimana pemahaman jender dalam pendidikan Islam dan bagaimana pendidikan perempuan dalam perspektif pendidikan Islam. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan kontribusi keilmuan di bidang pendidikan, khususnya yang berkaitan dengan pendidikan perempuan serta untuk mengetahui adanya kesamaan dalam memperoleh pendidikan antara laki-laki dan perempuan, sehingga pendidikan perempuan harus diperhatikan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian library research atau studi pustaka. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pertama, Islam menempatkan pada posisi yang sama dengan laki-laki dilihat dari tiga hal yaitu hakekat peningkatan kualitas kemanusiaan, kesamaan pahala atas amal saleh yang diperbuat dan tidak mentolerir adanya perbedaan dan perlakuan tidak adail antara umat manusia. Kedua, Islam juga tidak membedakan antara perempuan dan laki-laki dalam status, kedudukan, hukum, hak dan kewajiban dalam memperoleh pendidikan serta tanggung jawab dan sebagainya adalah sama di hadapan Allah. Ketiga, dalam perspektif pendidikan Islam, pendidikan perempuan adalah proses pengubahan sikap dan tata laku seorang perempuan dalam rangka terciptanya kesamaan kondisi dan status laki-laki dan perempuan untuk memperoleh kesempatan dan menikmati hak-haknya dalam pendidikan. Nabi Muihammad SAW memandang bahwa setiap muslim baik laki-laki maupun perempuan wajib mendapatkan pendidikan. Islam memberikan peranan yang besar pada kaum perempuan untuk turut menentukan nasib umat melalui putra-putri yang dilahirkan, sehingga kaum perempuan harus mempunyai pendidikan yang dibutuhkan dalam membesarkan dan mendidik putra-putrinya. Mengacu hal tersebut rumusan masalah yang dibahas adalah bagaimana kedudukan perempuan dalam Islam, bagaimana pemahaman jender dalam pendidikan Islam dan bagaimana pendidikan perempuan dalam perspektif pendidikan Islam. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan kontribusi keilmuan di bidang pendidikan, khususnya yang berkaitan dengan pendidikan perempuan serta untuk mengetahui adanya kesamaan dalam memperoleh pendidikan antara laki-laki dan perempuan, sehingga pendidikan perempuan harus diperhatikan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian library research atau studi pustaka. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pertama, Islam menempatkan pada posisi yang sama dengan laki-laki dilihat dari tiga hal yaitu hakekat peningkatan kualitas kemanusiaan, kesamaan pahala atas amal saleh yang diperbuat dan tidak mentolerir adanya perbedaan dan perlakuan tidak adail antara umat manusia. Kedua, Islam juga tidak membedakan antara perempuan dan laki-laki dalam status, kedudukan, hukum, hak dan kewajiban dalam memperoleh pendidikan serta tanggung jawab dan sebagainya adalah sama di hadapan Allah. Ketiga, dalam perspektif pendidikan Islam, pendidikan perempuan adalah proses pengubahan sikap dan tata laku seorang perempuan dalam rangka terciptanya kesamaan kondisi dan status laki-laki dan perempuan untuk memperoleh kesempatan dan menikmati hak-haknya dalam pendidikan. Pendidikan Wanita 2X7.36 http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=78127 2X7.36 KHO t 07SK078127.00
institution IAIN Pekalongan
collection Book
language Indonesia
format Online
author LILY KHODIJAH
Drs. Hj. Fatikhah, M.Ag
spellingShingle LILY KHODIJAH
Drs. Hj. Fatikhah, M.Ag
TIDAK TERSAJI.....Pendidikan Perempuan Dalam Kesetaran Jender (Perspektif Pendidikan Islam)
author_facet LILY KHODIJAH
Drs. Hj. Fatikhah, M.Ag
author_sort LILY KHODIJAH
title TIDAK TERSAJI.....Pendidikan Perempuan Dalam Kesetaran Jender (Perspektif Pendidikan Islam)
title_short TIDAK TERSAJI.....Pendidikan Perempuan Dalam Kesetaran Jender (Perspektif Pendidikan Islam)
title_full TIDAK TERSAJI.....Pendidikan Perempuan Dalam Kesetaran Jender (Perspektif Pendidikan Islam)
title_fullStr TIDAK TERSAJI.....Pendidikan Perempuan Dalam Kesetaran Jender (Perspektif Pendidikan Islam)
title_full_unstemmed TIDAK TERSAJI.....Pendidikan Perempuan Dalam Kesetaran Jender (Perspektif Pendidikan Islam)
title_sort tidak tersaji.....pendidikan perempuan dalam kesetaran jender (perspektif pendidikan islam)
description Nabi Muihammad SAW memandang bahwa setiap muslim baik laki-laki maupun perempuan wajib mendapatkan pendidikan. Islam memberikan peranan yang besar pada kaum perempuan untuk turut menentukan nasib umat melalui putra-putri yang dilahirkan, sehingga kaum perempuan harus mempunyai pendidikan yang dibutuhkan dalam membesarkan dan mendidik putra-putrinya. Mengacu hal tersebut rumusan masalah yang dibahas adalah bagaimana kedudukan perempuan dalam Islam, bagaimana pemahaman jender dalam pendidikan Islam dan bagaimana pendidikan perempuan dalam perspektif pendidikan Islam. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan kontribusi keilmuan di bidang pendidikan, khususnya yang berkaitan dengan pendidikan perempuan serta untuk mengetahui adanya kesamaan dalam memperoleh pendidikan antara laki-laki dan perempuan, sehingga pendidikan perempuan harus diperhatikan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian library research atau studi pustaka. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pertama, Islam menempatkan pada posisi yang sama dengan laki-laki dilihat dari tiga hal yaitu hakekat peningkatan kualitas kemanusiaan, kesamaan pahala atas amal saleh yang diperbuat dan tidak mentolerir adanya perbedaan dan perlakuan tidak adail antara umat manusia. Kedua, Islam juga tidak membedakan antara perempuan dan laki-laki dalam status, kedudukan, hukum, hak dan kewajiban dalam memperoleh pendidikan serta tanggung jawab dan sebagainya adalah sama di hadapan Allah. Ketiga, dalam perspektif pendidikan Islam, pendidikan perempuan adalah proses pengubahan sikap dan tata laku seorang perempuan dalam rangka terciptanya kesamaan kondisi dan status laki-laki dan perempuan untuk memperoleh kesempatan dan menikmati hak-haknya dalam pendidikan.
publisher Jurusan Tarbiyah- Pendidikan Agama Islam - STAIN Pekalongan
publishDate 2006
url http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=78127
_version_ 1690547322965983232
score 11.174184