Keuangan Negara : Dalam Teori dan Praktik

Buku keuangan negara ini merupakan edisi kelima, karena disesuaikan dengan perkembangan kondisi keuangan negara pasca rezim orde baru, khususnya dalam pemerintahan Presiden Abdurrahman Wahid bersama kabiner persatuan nasionalnya, dimana pemerintah pusat mengalami kesulitan keuangan sebagai akibat be...

Volledige beschrijving

Bewaard in:
Bibliografische gegevens
Hoofdauteur: M. Suparmoko 
Formaat: Online
Taal:Indonesia
Gepubliceerd in: BPFE Yogyakarta 2013
Online toegang:http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=991441
Tags: Voeg label toe
Geen labels, Wees de eerste die dit record labelt!
Omschrijving
Samenvatting:Buku keuangan negara ini merupakan edisi kelima, karena disesuaikan dengan perkembangan kondisi keuangan negara pasca rezim orde baru, khususnya dalam pemerintahan Presiden Abdurrahman Wahid bersama kabiner persatuan nasionalnya, dimana pemerintah pusat mengalami kesulitan keuangan sebagai akibat beban utang yang sangat berat semasa rezim orde baru, serta adanya dorongan ke arah otonomi daerah dalam sistem pemerintahan. Buku ini mengupas mulai dari pemerintahan dan rumah tangga, peranan pemerintah dalam perekonomian, kepincangan dalam mekanisme pasar, eksternalitas dan barang publik. Juga membahasa mengenai pengeluaran pemerintah, anggaran pendapatan belanja negara, analisis biaya dan manfaat, penerimaan negara, tipe pajak dan dampak pemungutannya, pengaruh pajak terhadap perekonomian makro, penentuan harga barang oleh pemerintah, utang atau pinjaman negara, kebijakan fiskal, distribusi pendapatan, dan ,mengenai hubungan keuangan antara pemerintah pusat dan daerah. Buku ini juga dilampiri dengan UU RI No. 17 th 2003 tentang keuangan negara dan UU RI No. 28 th 2009 tentang Pajak daerah dan distribusi pajak.