Pembiayaan Musyarakah Dan UKM : Studi Terhadap Peran Pembiayaan Musyarakah DiBMT Mitra Umat Cabang Tirto Terhadap Peningkatan Pendapatan Usaha Kecil Dan Menengah (UKM)

Kata kunci: Peran Pembiayaan Musyarakah Terhadap Peningkatan UKM Peran pembiayaan musyarakah terhadap peningkatan pendapatan Usaha Kecil dan Menengah (UKM) di BMT Mitra Umat Cabang tirto merupakan suatu tujuan BMT Mitra Umat Cabang Tirto dalam rangka membantu peningkatan pendapatan usaha Kecil d...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Imronah (2012113069), Marlina, M. Pd
Format: Online
Language:Indonesia
Published: Prodi D-3 Perbankan Syariah Jurusan Syariah dan Ekonomi Islam STAIN Pekalongan 2016
Online Access:http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=992626
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
id oai:slims-992626
recordtype slims
institution IAIN Pekalongan
collection Book
language Indonesia
format Online
author Imronah (2012113069)
Marlina, M. Pd
spellingShingle Imronah (2012113069)
Marlina, M. Pd
Pembiayaan Musyarakah Dan UKM : Studi Terhadap Peran Pembiayaan Musyarakah DiBMT Mitra Umat Cabang Tirto Terhadap Peningkatan Pendapatan Usaha Kecil Dan Menengah (UKM)
author_facet Imronah (2012113069)
Marlina, M. Pd
author_sort Imronah (2012113069)
title Pembiayaan Musyarakah Dan UKM : Studi Terhadap Peran Pembiayaan Musyarakah DiBMT Mitra Umat Cabang Tirto Terhadap Peningkatan Pendapatan Usaha Kecil Dan Menengah (UKM)
title_short Pembiayaan Musyarakah Dan UKM : Studi Terhadap Peran Pembiayaan Musyarakah DiBMT Mitra Umat Cabang Tirto Terhadap Peningkatan Pendapatan Usaha Kecil Dan Menengah (UKM)
title_full Pembiayaan Musyarakah Dan UKM : Studi Terhadap Peran Pembiayaan Musyarakah DiBMT Mitra Umat Cabang Tirto Terhadap Peningkatan Pendapatan Usaha Kecil Dan Menengah (UKM)
title_fullStr Pembiayaan Musyarakah Dan UKM : Studi Terhadap Peran Pembiayaan Musyarakah DiBMT Mitra Umat Cabang Tirto Terhadap Peningkatan Pendapatan Usaha Kecil Dan Menengah (UKM)
title_full_unstemmed Pembiayaan Musyarakah Dan UKM : Studi Terhadap Peran Pembiayaan Musyarakah DiBMT Mitra Umat Cabang Tirto Terhadap Peningkatan Pendapatan Usaha Kecil Dan Menengah (UKM)
title_sort pembiayaan musyarakah dan ukm : studi terhadap peran pembiayaan musyarakah dibmt mitra umat cabang tirto terhadap peningkatan pendapatan usaha kecil dan menengah (ukm)
description Kata kunci: Peran Pembiayaan Musyarakah Terhadap Peningkatan UKM Peran pembiayaan musyarakah terhadap peningkatan pendapatan Usaha Kecil dan Menengah (UKM) di BMT Mitra Umat Cabang tirto merupakan suatu tujuan BMT Mitra Umat Cabang Tirto dalam rangka membantu peningkatan pendapatan usaha Kecil dan Menengah (UKM), khususnya para UKM yang sedang mengalami kesulitan dalam memenuhi kebutuhan modalnya. Tujuan penelitian Tugas Akhir ini adalah untuk mengetahui peran pembiayaan musyarakah di BMT Mitra Umat Cabang tirto terhadap peningkatan pendapatan Usaha Kecil dan Menengah (UKM). Kegunaan penelitian ini untuk memberikan gambaran mengenai peran pembiayaan musyarakah di BMT Mitra Umat Cabang Tirto dalam peningkatan pendapatan Usaha Kecil dan Menengah (UKM). Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan (field research) dengan lokasi di BMT Mitra Umat Cabang Tirto dan menggunakan pendekatan kualitatif. Sumber data berupa data primer dan data sekunder. Teknik pengumpulan data primer dilakukan dengan wawancara dan observasi. Teknik pengumpulan data sekunder diperoleh dengan dokumentasi. Analisis data menggunakan analisis deskriptif. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa peran pembiayaan musyarakah di BMT Mitra Umat Cabang Tirto dalam pengembangan Usaha Kecil dan Menengah (UKM) sangat membantu dalam hal meningkatkan pendapatan, penjualan, dan kemajuan usaha. Pembiayaan yang dijalankan pada BMT Mitra Umat Cabang Tirto telah berjalan sesuai dengan tujuan BMT pada umumnya, yaitu dapat mengembangkan dan meningkatkan kualitas usaha ekonomi rakyat untuk kesejahteraan anggota dan masyarakat. Dengan adanya pembiayaan musyarakah tersebut adalah salah satu cara untuk membantu dan meringankan beban para Usaha Kecil dan Menengah (UKM) dalam masalah permodalan yang bertujuan untuk meningkatkan usahanya agar menjadi lebih baik dan berkembang dari sebelumnya.
publisher Prodi D-3 Perbankan Syariah Jurusan Syariah dan Ekonomi Islam STAIN Pekalongan
publishDate 2016
url http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=992626
_version_ 1690546477802192896
spelling oai:slims-992626Pembiayaan Musyarakah Dan UKM : Studi Terhadap Peran Pembiayaan Musyarakah DiBMT Mitra Umat Cabang Tirto Terhadap Peningkatan Pendapatan Usaha Kecil Dan Menengah (UKM) Imronah (2012113069) Marlina, M. Pd Prodi D-3 Perbankan Syariah Jurusan Syariah dan Ekonomi Islam STAIN Pekalongan 2016 Indonesia TA PERBANKAN SYARIAH TA PERBANKAN SYARIAH xiii, 72 hlm.; 21X30 cm Kata kunci: Peran Pembiayaan Musyarakah Terhadap Peningkatan UKM Peran pembiayaan musyarakah terhadap peningkatan pendapatan Usaha Kecil dan Menengah (UKM) di BMT Mitra Umat Cabang tirto merupakan suatu tujuan BMT Mitra Umat Cabang Tirto dalam rangka membantu peningkatan pendapatan usaha Kecil dan Menengah (UKM), khususnya para UKM yang sedang mengalami kesulitan dalam memenuhi kebutuhan modalnya. Tujuan penelitian Tugas Akhir ini adalah untuk mengetahui peran pembiayaan musyarakah di BMT Mitra Umat Cabang tirto terhadap peningkatan pendapatan Usaha Kecil dan Menengah (UKM). Kegunaan penelitian ini untuk memberikan gambaran mengenai peran pembiayaan musyarakah di BMT Mitra Umat Cabang Tirto dalam peningkatan pendapatan Usaha Kecil dan Menengah (UKM). Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan (field research) dengan lokasi di BMT Mitra Umat Cabang Tirto dan menggunakan pendekatan kualitatif. Sumber data berupa data primer dan data sekunder. Teknik pengumpulan data primer dilakukan dengan wawancara dan observasi. Teknik pengumpulan data sekunder diperoleh dengan dokumentasi. Analisis data menggunakan analisis deskriptif. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa peran pembiayaan musyarakah di BMT Mitra Umat Cabang Tirto dalam pengembangan Usaha Kecil dan Menengah (UKM) sangat membantu dalam hal meningkatkan pendapatan, penjualan, dan kemajuan usaha. Pembiayaan yang dijalankan pada BMT Mitra Umat Cabang Tirto telah berjalan sesuai dengan tujuan BMT pada umumnya, yaitu dapat mengembangkan dan meningkatkan kualitas usaha ekonomi rakyat untuk kesejahteraan anggota dan masyarakat. Dengan adanya pembiayaan musyarakah tersebut adalah salah satu cara untuk membantu dan meringankan beban para Usaha Kecil dan Menengah (UKM) dalam masalah permodalan yang bertujuan untuk meningkatkan usahanya agar menjadi lebih baik dan berkembang dari sebelumnya. Kata kunci: Peran Pembiayaan Musyarakah Terhadap Peningkatan UKM Peran pembiayaan musyarakah terhadap peningkatan pendapatan Usaha Kecil dan Menengah (UKM) di BMT Mitra Umat Cabang tirto merupakan suatu tujuan BMT Mitra Umat Cabang Tirto dalam rangka membantu peningkatan pendapatan usaha Kecil dan Menengah (UKM), khususnya para UKM yang sedang mengalami kesulitan dalam memenuhi kebutuhan modalnya. Tujuan penelitian Tugas Akhir ini adalah untuk mengetahui peran pembiayaan musyarakah di BMT Mitra Umat Cabang tirto terhadap peningkatan pendapatan Usaha Kecil dan Menengah (UKM). Kegunaan penelitian ini untuk memberikan gambaran mengenai peran pembiayaan musyarakah di BMT Mitra Umat Cabang Tirto dalam peningkatan pendapatan Usaha Kecil dan Menengah (UKM). Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan (field research) dengan lokasi di BMT Mitra Umat Cabang Tirto dan menggunakan pendekatan kualitatif. Sumber data berupa data primer dan data sekunder. Teknik pengumpulan data primer dilakukan dengan wawancara dan observasi. Teknik pengumpulan data sekunder diperoleh dengan dokumentasi. Analisis data menggunakan analisis deskriptif. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa peran pembiayaan musyarakah di BMT Mitra Umat Cabang Tirto dalam pengembangan Usaha Kecil dan Menengah (UKM) sangat membantu dalam hal meningkatkan pendapatan, penjualan, dan kemajuan usaha. Pembiayaan yang dijalankan pada BMT Mitra Umat Cabang Tirto telah berjalan sesuai dengan tujuan BMT pada umumnya, yaitu dapat mengembangkan dan meningkatkan kualitas usaha ekonomi rakyat untuk kesejahteraan anggota dan masyarakat. Dengan adanya pembiayaan musyarakah tersebut adalah salah satu cara untuk membantu dan meringankan beban para Usaha Kecil dan Menengah (UKM) dalam masalah permodalan yang bertujuan untuk meningkatkan usahanya agar menjadi lebih baik dan berkembang dari sebelumnya. Usaha Kecil Dan Menengah Mu'amalat - Musyarakah 2X4.24 http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=992626 TA D-3PBS 17.030 IMR p 17TA1712030.00 http://103.142.62.240:80/perpus/images/docs/cover_imronah.png.png
score 11.174184