Penerapan Corporate Social Responsibility (CSR) Di UJKS BMT Mitra Umat Pekalongan

Eksistensi lembaga keuangan tidak hanya dilihat oleh peforma peningkatan keuntungan saja akan tetapi juga performa keperduian sosial perusahaan (social responsibility). Selain itu peran manfaat keperdulian sosial adalah memecahkan presepsi negatif masyarakat umum, serta membentuk opini publik yang b...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Sakinah Yuliyani (2012112038), Yusuf Nalim, M. Si, Aenurofik, M. A
Format: Online
Language:Indonesia
Published: Prodi D-3 Perbankan Syariah Jurusan Syariah dan Ekonomi Islam STAIN Pekalongan 2015
Online Access:http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=992775
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
id oai:slims-992775
recordtype slims
spelling oai:slims-992775Penerapan Corporate Social Responsibility (CSR) Di UJKS BMT Mitra Umat Pekalongan Sakinah Yuliyani (2012112038) Yusuf Nalim, M. Si Aenurofik, M. A Prodi D-3 Perbankan Syariah Jurusan Syariah dan Ekonomi Islam STAIN Pekalongan 2015 Indonesia TA PERBANKAN SYARIAH TA PERBANKAN SYARIAH xiii, 88 hlm.; 21X30 cm Eksistensi lembaga keuangan tidak hanya dilihat oleh peforma peningkatan keuntungan saja akan tetapi juga performa keperduian sosial perusahaan (social responsibility). Selain itu peran manfaat keperdulian sosial adalah memecahkan presepsi negatif masyarakat umum, serta membentuk opini publik yang baik sebagai investasi jangka panjang perusahaan. Corporate SocialResponsibilityadalah suatutindakanatau konsep yangdi-lakukanolehlembagakeuangansyariah(sesuaikemampuan)sebagai tanggung jawabmerekaterhadaplingkungan sosialsekitar dimana lembaga tersebut berada. Permasalahan yang penulis kaji dalam penelitian ini adalah bagaimana penerapan program CSR diUJKS BMT Mitra Umat Pekalongan. Jenispenelitian yang digunakanuntukmenyusunTugasAkhiriniadalahpenelitian lapangan dengan pendekatan kualitatif dalam hal ini yang dijadikan sebagai tempat penelitian yaitu UJKS BMT Mitra Umat Pekalongan. Data yang diperoleh adalah data primer berupa hasil wawancara dan observasi, data sekunder berupa dokumentasi, kemudian teknik analisis data yang digunkan berupa metode analisis deskriptif. Hasil penelitian ini, menunjukan bahwa penerapan CSR pada UJKS BMT Mitra Umat Pekalongan dalam penggalian dananya yaitu berasal dari dua sumber, pertama berasal dari dana sosial BMT Mitra Umat kedua berasal dari pengimpunan dan pendayagunaan zakat, infak, shodaqoh (ZIS) yang nantinya akan dialokasikan untuk program sosial, program kemanusiaan dan program keagamaan. Eksistensi lembaga keuangan tidak hanya dilihat oleh peforma peningkatan keuntungan saja akan tetapi juga performa keperduian sosial perusahaan (social responsibility). Selain itu peran manfaat keperdulian sosial adalah memecahkan presepsi negatif masyarakat umum, serta membentuk opini publik yang baik sebagai investasi jangka panjang perusahaan. Corporate SocialResponsibilityadalah suatutindakanatau konsep yangdi-lakukanolehlembagakeuangansyariah(sesuaikemampuan)sebagai tanggung jawabmerekaterhadaplingkungan sosialsekitar dimana lembaga tersebut berada. Permasalahan yang penulis kaji dalam penelitian ini adalah bagaimana penerapan program CSR diUJKS BMT Mitra Umat Pekalongan. Jenispenelitian yang digunakanuntukmenyusunTugasAkhiriniadalahpenelitian lapangan dengan pendekatan kualitatif dalam hal ini yang dijadikan sebagai tempat penelitian yaitu UJKS BMT Mitra Umat Pekalongan. Data yang diperoleh adalah data primer berupa hasil wawancara dan observasi, data sekunder berupa dokumentasi, kemudian teknik analisis data yang digunkan berupa metode analisis deskriptif. Hasil penelitian ini, menunjukan bahwa penerapan CSR pada UJKS BMT Mitra Umat Pekalongan dalam penggalian dananya yaitu berasal dari dua sumber, pertama berasal dari dana sosial BMT Mitra Umat kedua berasal dari pengimpunan dan pendayagunaan zakat, infak, shodaqoh (ZIS) yang nantinya akan dialokasikan untuk program sosial, program kemanusiaan dan program keagamaan. Mu'amalat - Bank Islam Corporate Social Responsibility Mu'amalat - Bank Islam - Bank Mu'amalat - BMT 2X4.27 http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=992775 TA D-3PBS 17.056 YUL p 17TA1712056.00 http://103.142.62.240:80/perpus/images/docs/COVER_sakinah_yuliani.png.png
institution IAIN Pekalongan
collection Book
language Indonesia
format Online
author Sakinah Yuliyani (2012112038)
Yusuf Nalim, M. Si
Aenurofik, M. A
spellingShingle Sakinah Yuliyani (2012112038)
Yusuf Nalim, M. Si
Aenurofik, M. A
Penerapan Corporate Social Responsibility (CSR) Di UJKS BMT Mitra Umat Pekalongan
author_facet Sakinah Yuliyani (2012112038)
Yusuf Nalim, M. Si
Aenurofik, M. A
author_sort Sakinah Yuliyani (2012112038)
title Penerapan Corporate Social Responsibility (CSR) Di UJKS BMT Mitra Umat Pekalongan
title_short Penerapan Corporate Social Responsibility (CSR) Di UJKS BMT Mitra Umat Pekalongan
title_full Penerapan Corporate Social Responsibility (CSR) Di UJKS BMT Mitra Umat Pekalongan
title_fullStr Penerapan Corporate Social Responsibility (CSR) Di UJKS BMT Mitra Umat Pekalongan
title_full_unstemmed Penerapan Corporate Social Responsibility (CSR) Di UJKS BMT Mitra Umat Pekalongan
title_sort penerapan corporate social responsibility (csr) di ujks bmt mitra umat pekalongan
description Eksistensi lembaga keuangan tidak hanya dilihat oleh peforma peningkatan keuntungan saja akan tetapi juga performa keperduian sosial perusahaan (social responsibility). Selain itu peran manfaat keperdulian sosial adalah memecahkan presepsi negatif masyarakat umum, serta membentuk opini publik yang baik sebagai investasi jangka panjang perusahaan. Corporate SocialResponsibilityadalah suatutindakanatau konsep yangdi-lakukanolehlembagakeuangansyariah(sesuaikemampuan)sebagai tanggung jawabmerekaterhadaplingkungan sosialsekitar dimana lembaga tersebut berada. Permasalahan yang penulis kaji dalam penelitian ini adalah bagaimana penerapan program CSR diUJKS BMT Mitra Umat Pekalongan. Jenispenelitian yang digunakanuntukmenyusunTugasAkhiriniadalahpenelitian lapangan dengan pendekatan kualitatif dalam hal ini yang dijadikan sebagai tempat penelitian yaitu UJKS BMT Mitra Umat Pekalongan. Data yang diperoleh adalah data primer berupa hasil wawancara dan observasi, data sekunder berupa dokumentasi, kemudian teknik analisis data yang digunkan berupa metode analisis deskriptif. Hasil penelitian ini, menunjukan bahwa penerapan CSR pada UJKS BMT Mitra Umat Pekalongan dalam penggalian dananya yaitu berasal dari dua sumber, pertama berasal dari dana sosial BMT Mitra Umat kedua berasal dari pengimpunan dan pendayagunaan zakat, infak, shodaqoh (ZIS) yang nantinya akan dialokasikan untuk program sosial, program kemanusiaan dan program keagamaan.
publisher Prodi D-3 Perbankan Syariah Jurusan Syariah dan Ekonomi Islam STAIN Pekalongan
publishDate 2015
url http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=992775
_version_ 1690546461269295104
score 11.174184