Analisis Segmentasi Pasar Dalam Strategi Pemasaran Pada Produk Pembiayaan Murabahah Emas iB Hasanah Di BNI Syariah Cabang Pekalongan

PT. Bank BNI Syariah menargetkan pembiayaan kepemilikan emas dengan akad murabahah sebesar Rp. 300 miliar sepanjang tahun 2013. Beliau mengatakan bahwa emas masih menjadi instrumen investasi menarik, terlihat dari besarnya permintaan di pasar. Bahkan beliau mengatakan bahwa BNI Syariah baru membiaya...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Lusi Lianasari (2012111028), H. Gunawan Aji, M.Si, Akt, Mansur Chadi Mursyid, M.M
Format: Online
Language:Indonesia
Published: Prodi D-3 Perbankan Syariah Jurusan Syariah dan Ekonomi Islam STAIN Pekalongan 2016
Online Access:http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=992792
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
id oai:slims-992792
recordtype slims
spelling oai:slims-992792Analisis Segmentasi Pasar Dalam Strategi Pemasaran Pada Produk Pembiayaan Murabahah Emas iB Hasanah Di BNI Syariah Cabang Pekalongan Lusi Lianasari (2012111028) H. Gunawan Aji, M.Si, Akt Mansur Chadi Mursyid, M.M Prodi D-3 Perbankan Syariah Jurusan Syariah dan Ekonomi Islam STAIN Pekalongan 2016 Indonesia TA PERBANKAN SYARIAH TA PERBANKAN SYARIAH xi, 83 hlm .; 21X30 cm PT. Bank BNI Syariah menargetkan pembiayaan kepemilikan emas dengan akad murabahah sebesar Rp. 300 miliar sepanjang tahun 2013. Beliau mengatakan bahwa emas masih menjadi instrumen investasi menarik, terlihat dari besarnya permintaan di pasar. Bahkan beliau mengatakan bahwa BNI Syariah baru membiayai murabahah emas pada tahun ini, tapi diperkirakan realisasinya bisa mencapai Rp. 400 miliar - Rp. 500 miliar. Produk pembiayaan emas murabahah tersebut minimal waktu pembiayaan 2 tahun dengan plafon pinjaman maksimal Rp.150 juta. Beberapa bank telah mempunyai produk serupa dengan produk yang dimiliki oleh BNI Syariah. Produk sejenis yang ditawarkan oleh berbagai bank syariah mempunyai kekurangan dan kelebihan masing-masing. Begitupun dengan produk pembiayaan Murabahah Emas iB Hasanah yang dipunyai oleh BNI Syariah. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa segmentasi pasar pada produk pembiayaan murabahah emas iB Hasanah yang dilakukan oleh BNI Syariah Cabang Pekalongan berstatus sebagai pegawai aktif / profesional / pengusaha. Pemohon minimal berusia 21 tahun pada saat pembiayaan lunas berusia maksimum 55 tahun untuk pegawai (usia pensiun) dan 60 tahun untuk kalangan (profesional dan pengusaha). Prosedur dan penerapan akad pada produk pembiayaan murabahah emas iB Hasanah anatara lain : Mempunyai penghasilan tetap dan kemampuan mengangsur, mengajukan permohonan melalui pengisian formulir permohonan pembiayaan konsumtif serta wawancara langsung, sedangkan dokumen yang dibutuhkan adalah formulir permohonan pembiayaan, fotokopi KTP, fotokopi NPWP (untuk permohonan Rp.50.000.000., ke atas), fotokopi kartu identitas pegawai (untuk pegawai). PT. Bank BNI Syariah menargetkan pembiayaan kepemilikan emas dengan akad murabahah sebesar Rp. 300 miliar sepanjang tahun 2013. Beliau mengatakan bahwa emas masih menjadi instrumen investasi menarik, terlihat dari besarnya permintaan di pasar. Bahkan beliau mengatakan bahwa BNI Syariah baru membiayai murabahah emas pada tahun ini, tapi diperkirakan realisasinya bisa mencapai Rp. 400 miliar - Rp. 500 miliar. Produk pembiayaan emas murabahah tersebut minimal waktu pembiayaan 2 tahun dengan plafon pinjaman maksimal Rp.150 juta. Beberapa bank telah mempunyai produk serupa dengan produk yang dimiliki oleh BNI Syariah. Produk sejenis yang ditawarkan oleh berbagai bank syariah mempunyai kekurangan dan kelebihan masing-masing. Begitupun dengan produk pembiayaan Murabahah Emas iB Hasanah yang dipunyai oleh BNI Syariah. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa segmentasi pasar pada produk pembiayaan murabahah emas iB Hasanah yang dilakukan oleh BNI Syariah Cabang Pekalongan berstatus sebagai pegawai aktif / profesional / pengusaha. Pemohon minimal berusia 21 tahun pada saat pembiayaan lunas berusia maksimum 55 tahun untuk pegawai (usia pensiun) dan 60 tahun untuk kalangan (profesional dan pengusaha). Prosedur dan penerapan akad pada produk pembiayaan murabahah emas iB Hasanah anatara lain : Mempunyai penghasilan tetap dan kemampuan mengangsur, mengajukan permohonan melalui pengisian formulir permohonan pembiayaan konsumtif serta wawancara langsung, sedangkan dokumen yang dibutuhkan adalah formulir permohonan pembiayaan, fotokopi KTP, fotokopi NPWP (untuk permohonan Rp.50.000.000., ke atas), fotokopi kartu identitas pegawai (untuk pegawai). Manajemen Penjualan manajemen produk Murabahah Emas Strategi Pemasaran Segmentasi Pasar Akad - Murabahah 658.81 http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=992792 TA D-3PBS 17.073 LIA a 17TA1712073.00
institution IAIN Pekalongan
collection Book
language Indonesia
format Online
author Lusi Lianasari (2012111028)
H. Gunawan Aji, M.Si, Akt
Mansur Chadi Mursyid, M.M
spellingShingle Lusi Lianasari (2012111028)
H. Gunawan Aji, M.Si, Akt
Mansur Chadi Mursyid, M.M
Analisis Segmentasi Pasar Dalam Strategi Pemasaran Pada Produk Pembiayaan Murabahah Emas iB Hasanah Di BNI Syariah Cabang Pekalongan
author_facet Lusi Lianasari (2012111028)
H. Gunawan Aji, M.Si, Akt
Mansur Chadi Mursyid, M.M
author_sort Lusi Lianasari (2012111028)
title Analisis Segmentasi Pasar Dalam Strategi Pemasaran Pada Produk Pembiayaan Murabahah Emas iB Hasanah Di BNI Syariah Cabang Pekalongan
title_short Analisis Segmentasi Pasar Dalam Strategi Pemasaran Pada Produk Pembiayaan Murabahah Emas iB Hasanah Di BNI Syariah Cabang Pekalongan
title_full Analisis Segmentasi Pasar Dalam Strategi Pemasaran Pada Produk Pembiayaan Murabahah Emas iB Hasanah Di BNI Syariah Cabang Pekalongan
title_fullStr Analisis Segmentasi Pasar Dalam Strategi Pemasaran Pada Produk Pembiayaan Murabahah Emas iB Hasanah Di BNI Syariah Cabang Pekalongan
title_full_unstemmed Analisis Segmentasi Pasar Dalam Strategi Pemasaran Pada Produk Pembiayaan Murabahah Emas iB Hasanah Di BNI Syariah Cabang Pekalongan
title_sort analisis segmentasi pasar dalam strategi pemasaran pada produk pembiayaan murabahah emas ib hasanah di bni syariah cabang pekalongan
description PT. Bank BNI Syariah menargetkan pembiayaan kepemilikan emas dengan akad murabahah sebesar Rp. 300 miliar sepanjang tahun 2013. Beliau mengatakan bahwa emas masih menjadi instrumen investasi menarik, terlihat dari besarnya permintaan di pasar. Bahkan beliau mengatakan bahwa BNI Syariah baru membiayai murabahah emas pada tahun ini, tapi diperkirakan realisasinya bisa mencapai Rp. 400 miliar - Rp. 500 miliar. Produk pembiayaan emas murabahah tersebut minimal waktu pembiayaan 2 tahun dengan plafon pinjaman maksimal Rp.150 juta. Beberapa bank telah mempunyai produk serupa dengan produk yang dimiliki oleh BNI Syariah. Produk sejenis yang ditawarkan oleh berbagai bank syariah mempunyai kekurangan dan kelebihan masing-masing. Begitupun dengan produk pembiayaan Murabahah Emas iB Hasanah yang dipunyai oleh BNI Syariah. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa segmentasi pasar pada produk pembiayaan murabahah emas iB Hasanah yang dilakukan oleh BNI Syariah Cabang Pekalongan berstatus sebagai pegawai aktif / profesional / pengusaha. Pemohon minimal berusia 21 tahun pada saat pembiayaan lunas berusia maksimum 55 tahun untuk pegawai (usia pensiun) dan 60 tahun untuk kalangan (profesional dan pengusaha). Prosedur dan penerapan akad pada produk pembiayaan murabahah emas iB Hasanah anatara lain : Mempunyai penghasilan tetap dan kemampuan mengangsur, mengajukan permohonan melalui pengisian formulir permohonan pembiayaan konsumtif serta wawancara langsung, sedangkan dokumen yang dibutuhkan adalah formulir permohonan pembiayaan, fotokopi KTP, fotokopi NPWP (untuk permohonan Rp.50.000.000., ke atas), fotokopi kartu identitas pegawai (untuk pegawai).
publisher Prodi D-3 Perbankan Syariah Jurusan Syariah dan Ekonomi Islam STAIN Pekalongan
publishDate 2016
url http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=992792
_version_ 1690546462368202752
score 11.174184