Pengaruh Tingkat Perputaran Kas, Piutang, Persediaan Dan Debt To Equity (DER) Terhadap Profitabilitas Perusahaan Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Daftar Efek Syariah (DES) Periode 2010-2014
Kinerja keuangan dapat diukur menggunakan rasio-rasio keuangan antara lain Return On Investment (ROI). Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh struktur modal yang dipilih yaitu perputaran kas, perputaran piutang, perputaran persediaan, dan debt to equity ratio (DER) terhadap profitabilitas y...
Saved in:
Main Authors: | , |
---|---|
格式: | Online |
语言: | Indonesia |
出版: |
Prodi S-1 Ekonomi Syariah Jurusan Syariah dan Ekonomi Islam STAIN Pekalongan
2016
|
在线阅读: | http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=992921 |
标签: |
添加标签
没有标签, 成为第一个标记此记录!
|
id |
oai:slims-992921 |
---|---|
recordtype |
slims |
institution |
IAIN Pekalongan |
collection |
Book |
language |
Indonesia |
format |
Online |
author |
Mufrodah (2013111011) Dr. Shinta Dewi Rismawati, SH., MH |
spellingShingle |
Mufrodah (2013111011) Dr. Shinta Dewi Rismawati, SH., MH Pengaruh Tingkat Perputaran Kas, Piutang, Persediaan Dan Debt To Equity (DER) Terhadap Profitabilitas Perusahaan Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Daftar Efek Syariah (DES) Periode 2010-2014 |
author_facet |
Mufrodah (2013111011) Dr. Shinta Dewi Rismawati, SH., MH |
author_sort |
Mufrodah (2013111011) |
title |
Pengaruh Tingkat Perputaran Kas, Piutang, Persediaan Dan Debt To Equity (DER) Terhadap Profitabilitas Perusahaan Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Daftar Efek Syariah (DES) Periode 2010-2014 |
title_short |
Pengaruh Tingkat Perputaran Kas, Piutang, Persediaan Dan Debt To Equity (DER) Terhadap Profitabilitas Perusahaan Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Daftar Efek Syariah (DES) Periode 2010-2014 |
title_full |
Pengaruh Tingkat Perputaran Kas, Piutang, Persediaan Dan Debt To Equity (DER) Terhadap Profitabilitas Perusahaan Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Daftar Efek Syariah (DES) Periode 2010-2014 |
title_fullStr |
Pengaruh Tingkat Perputaran Kas, Piutang, Persediaan Dan Debt To Equity (DER) Terhadap Profitabilitas Perusahaan Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Daftar Efek Syariah (DES) Periode 2010-2014 |
title_full_unstemmed |
Pengaruh Tingkat Perputaran Kas, Piutang, Persediaan Dan Debt To Equity (DER) Terhadap Profitabilitas Perusahaan Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Daftar Efek Syariah (DES) Periode 2010-2014 |
title_sort |
pengaruh tingkat perputaran kas, piutang, persediaan dan debt to equity (der) terhadap profitabilitas perusahaan industri barang konsumsi yang terdaftar di daftar efek syariah (des) periode 2010-2014 |
description |
Kinerja keuangan dapat diukur menggunakan rasio-rasio keuangan antara lain Return On Investment (ROI). Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh struktur modal yang dipilih yaitu perputaran kas, perputaran piutang, perputaran persediaan, dan debt to equity ratio (DER) terhadap profitabilitas yang diukur menggunakan rasio ROI. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini ditentukan dengan menggunakan teknik Purposive sampling yaitu pemilihan sampel yang didasarkan atas kriteria yang ditentukan oleh peneliti. Sumber data berasal dari data sekunder berupa laporan keuangan perusahaan-perusahaan Industri Barang Konsumsi yang terdaftar di Daftar Efek Syariah selama kurun waktu 2010-2014 yang diperoleh dari situs resmi perusahaan masing-masing serta situs resmi Bursa Efek Indonesia (www.idx.co.id).
Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif yang bertujuan untuk menganalisis pengaruh tingkat perputaran kas, piutang, persediaan dan debt to equity ratio (DER) terhadap profitabilitas perusahaan industry barang konsumsi yang terdaftar di daftar efek syariah (DES) periode 2010-2014. Analisis data dilakukan dengan analisis regresi linier berganda.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa perputaran kas, perputaran piutang, perputaran persediaan dan debt to equity ratio (DER) mempengaruhi Profitabilitas sebesar 21,3% yang terlihat dari nilai Adjusted R Square, sedangkan sisanya sebesar 78,7% dipengaruhi faktor lain yang tidak termasuk dalam model. Secara parsial perputaran kas tidak berpengaruh terhadap profitabilitas yang dibuktikan dengan t hitung lebih kecil dari t tabel yaitu (-1,190 < 2,00030) Secara parsial perputaran piutang berpengaruh signifikan terhadap profitabilitas yang dibuktikan dengan t hitung lebih besar dari t tabel yaitu (2.488> 2,00030). Secara parsial perputaran persediaan berpengaruh signifikan terhadap profitabilitas yang dibuktikan dengan t hitung lebih besar dari t tabel yaitu (2.308 > 2,00030). Secara parsial debt to equity ratio berpengaruh negatif dan signifikan terhadap Profitabilitas yang dibuktikan dengan t hitung lebih besar dari t tabel yaitu (-2.511 > 2,00030)Secara simultan bahwa perputaran kas, perputaran piutang, perputaran persediaan, dan debt to Equity ratio secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap profitabilitas yang dibuktikan dengan Fhitung lebih besar dari Ftabel (5.328 > 2,53).
Kata kunci : Profitabilitas, Perputaran Kas, Perputaran Piutang, Perputaran Persediaan, Debt to Equity Ratio (DER) |
publisher |
Prodi S-1 Ekonomi Syariah Jurusan Syariah dan Ekonomi Islam STAIN Pekalongan |
publishDate |
2016 |
url |
http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=992921 |
_version_ |
1690546470828113920 |
spelling |
oai:slims-992921Pengaruh Tingkat Perputaran Kas, Piutang, Persediaan Dan Debt To Equity (DER) Terhadap Profitabilitas Perusahaan Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Daftar Efek Syariah (DES) Periode 2010-2014 Mufrodah (2013111011) Dr. Shinta Dewi Rismawati, SH., MH Prodi S-1 Ekonomi Syariah Jurusan Syariah dan Ekonomi Islam STAIN Pekalongan 2016 Indonesia SKRIPSI EKOS SKRIPSI EKOS xix,88 hlm.;21X30cm Kinerja keuangan dapat diukur menggunakan rasio-rasio keuangan antara lain Return On Investment (ROI). Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh struktur modal yang dipilih yaitu perputaran kas, perputaran piutang, perputaran persediaan, dan debt to equity ratio (DER) terhadap profitabilitas yang diukur menggunakan rasio ROI. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini ditentukan dengan menggunakan teknik Purposive sampling yaitu pemilihan sampel yang didasarkan atas kriteria yang ditentukan oleh peneliti. Sumber data berasal dari data sekunder berupa laporan keuangan perusahaan-perusahaan Industri Barang Konsumsi yang terdaftar di Daftar Efek Syariah selama kurun waktu 2010-2014 yang diperoleh dari situs resmi perusahaan masing-masing serta situs resmi Bursa Efek Indonesia (www.idx.co.id). Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif yang bertujuan untuk menganalisis pengaruh tingkat perputaran kas, piutang, persediaan dan debt to equity ratio (DER) terhadap profitabilitas perusahaan industry barang konsumsi yang terdaftar di daftar efek syariah (DES) periode 2010-2014. Analisis data dilakukan dengan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa perputaran kas, perputaran piutang, perputaran persediaan dan debt to equity ratio (DER) mempengaruhi Profitabilitas sebesar 21,3% yang terlihat dari nilai Adjusted R Square, sedangkan sisanya sebesar 78,7% dipengaruhi faktor lain yang tidak termasuk dalam model. Secara parsial perputaran kas tidak berpengaruh terhadap profitabilitas yang dibuktikan dengan t hitung lebih kecil dari t tabel yaitu (-1,190 < 2,00030) Secara parsial perputaran piutang berpengaruh signifikan terhadap profitabilitas yang dibuktikan dengan t hitung lebih besar dari t tabel yaitu (2.488> 2,00030). Secara parsial perputaran persediaan berpengaruh signifikan terhadap profitabilitas yang dibuktikan dengan t hitung lebih besar dari t tabel yaitu (2.308 > 2,00030). Secara parsial debt to equity ratio berpengaruh negatif dan signifikan terhadap Profitabilitas yang dibuktikan dengan t hitung lebih besar dari t tabel yaitu (-2.511 > 2,00030)Secara simultan bahwa perputaran kas, perputaran piutang, perputaran persediaan, dan debt to Equity ratio secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap profitabilitas yang dibuktikan dengan Fhitung lebih besar dari Ftabel (5.328 > 2,53). Kata kunci : Profitabilitas, Perputaran Kas, Perputaran Piutang, Perputaran Persediaan, Debt to Equity Ratio (DER) Kinerja keuangan dapat diukur menggunakan rasio-rasio keuangan antara lain Return On Investment (ROI). Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh struktur modal yang dipilih yaitu perputaran kas, perputaran piutang, perputaran persediaan, dan debt to equity ratio (DER) terhadap profitabilitas yang diukur menggunakan rasio ROI. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini ditentukan dengan menggunakan teknik Purposive sampling yaitu pemilihan sampel yang didasarkan atas kriteria yang ditentukan oleh peneliti. Sumber data berasal dari data sekunder berupa laporan keuangan perusahaan-perusahaan Industri Barang Konsumsi yang terdaftar di Daftar Efek Syariah selama kurun waktu 2010-2014 yang diperoleh dari situs resmi perusahaan masing-masing serta situs resmi Bursa Efek Indonesia (www.idx.co.id). Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif yang bertujuan untuk menganalisis pengaruh tingkat perputaran kas, piutang, persediaan dan debt to equity ratio (DER) terhadap profitabilitas perusahaan industry barang konsumsi yang terdaftar di daftar efek syariah (DES) periode 2010-2014. Analisis data dilakukan dengan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa perputaran kas, perputaran piutang, perputaran persediaan dan debt to equity ratio (DER) mempengaruhi Profitabilitas sebesar 21,3% yang terlihat dari nilai Adjusted R Square, sedangkan sisanya sebesar 78,7% dipengaruhi faktor lain yang tidak termasuk dalam model. Secara parsial perputaran kas tidak berpengaruh terhadap profitabilitas yang dibuktikan dengan t hitung lebih kecil dari t tabel yaitu (-1,190 < 2,00030) Secara parsial perputaran piutang berpengaruh signifikan terhadap profitabilitas yang dibuktikan dengan t hitung lebih besar dari t tabel yaitu (2.488> 2,00030). Secara parsial perputaran persediaan berpengaruh signifikan terhadap profitabilitas yang dibuktikan dengan t hitung lebih besar dari t tabel yaitu (2.308 > 2,00030). Secara parsial debt to equity ratio berpengaruh negatif dan signifikan terhadap Profitabilitas yang dibuktikan dengan t hitung lebih besar dari t tabel yaitu (-2.511 > 2,00030)Secara simultan bahwa perputaran kas, perputaran piutang, perputaran persediaan, dan debt to Equity ratio secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap profitabilitas yang dibuktikan dengan Fhitung lebih besar dari Ftabel (5.328 > 2,53). Kata kunci : Profitabilitas, Perputaran Kas, Perputaran Piutang, Perputaran Persediaan, Debt to Equity Ratio (DER) konsumsi Debt To Equity (DER) Piutang Perputaran Kas Akuntansi Perusahaan profitabilitas Daftar Efek Syariah 657.7 http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=992921 SK EKOS 17.002 MUF p 17SK1713002.00 http://103.142.62.240:80/perpus/images/docs/cover_mufrodah.png.png |
score |
11.174184 |