Metode Pembelajaran dalam al-Qur'an sebagai Alat untuk Mencapai Tujuan Pendidikan Islam

Pendidikan adalah bimbingan yang dilakukan oleh orang dewasa kepada terdidik dalam masa pertumbuhan agar ia memiliki kepribadian yang Islami. Pendidikan disini mencakup pengajaran umum dan pengajaran agama, yang didasari dengan langkah-langkah mengajar yang disebut dengan metode pembelajaran. Dalam...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Nur Khotimah(202309270), H. Abdul Khobir, M.Ag
Format: Online
Language:Indonesia
Published: Prodi S-1 Pendidikan Agama Islam Jurusan Tarbiyah STAIN Pekalongan 2016
Online Access:http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=993186
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
id oai:slims-993186
recordtype slims
institution IAIN Pekalongan
collection Book
language Indonesia
format Online
author Nur Khotimah(202309270)
H. Abdul Khobir, M.Ag
spellingShingle Nur Khotimah(202309270)
H. Abdul Khobir, M.Ag
Metode Pembelajaran dalam al-Qur'an sebagai Alat untuk Mencapai Tujuan Pendidikan Islam
author_facet Nur Khotimah(202309270)
H. Abdul Khobir, M.Ag
author_sort Nur Khotimah(202309270)
title Metode Pembelajaran dalam al-Qur'an sebagai Alat untuk Mencapai Tujuan Pendidikan Islam
title_short Metode Pembelajaran dalam al-Qur'an sebagai Alat untuk Mencapai Tujuan Pendidikan Islam
title_full Metode Pembelajaran dalam al-Qur'an sebagai Alat untuk Mencapai Tujuan Pendidikan Islam
title_fullStr Metode Pembelajaran dalam al-Qur'an sebagai Alat untuk Mencapai Tujuan Pendidikan Islam
title_full_unstemmed Metode Pembelajaran dalam al-Qur'an sebagai Alat untuk Mencapai Tujuan Pendidikan Islam
title_sort metode pembelajaran dalam al-qur'an sebagai alat untuk mencapai tujuan pendidikan islam
description Pendidikan adalah bimbingan yang dilakukan oleh orang dewasa kepada terdidik dalam masa pertumbuhan agar ia memiliki kepribadian yang Islami. Pendidikan disini mencakup pengajaran umum dan pengajaran agama, yang didasari dengan langkah-langkah mengajar yang disebut dengan metode pembelajaran. Dalam Al-Qur’an dan Hadits dapat ditemukan berbagai metode pembelajaran yang sangat menyentuh perasaan, mendidik jiwa, dan membangkitkan semangat, dan juga mampu menggugah puluhan ribu Muslimin untuk membuka hati umat manusia menerima tuntunan Allah. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah (1) Bagaimana metode pembelajaran yang ada dalam Al-Qur’an ? (2) Bagaimana tujuan pendidikan Islam dalam Al-Qur’an ?. Adapaun tujuan penelitian yang ingin dicapai adalah (1) Untuk mengetahui macam-macam metode pembelajaran yang ada dalam Al-Qur’an (2) Untuk mengetahui tujuan pendidikan Islam dalam Al-Qur’an. Kegunaan penelitian, secara teoritis, sebagai sumbangan pemikiran bagi dunia pendidikan. Secara praktis, menambah wawasan bagi penulis dan pembaca tentang metode pembelajaran dalam Al-Qur’an. Pendekatan metode penelitian menggunakan pendekatan kualitatif, karena data yang dihasilkan berupa data deskriptif dalam bentuk pernyataan. Jenis penelitian adalah penelitian kepustakaan (Library reseach), yaitu memperoleh data buku-buku yang ada kaitannya dengan permasalahan. Sumber data yang diperoleh adalah data primer dan data sekunder. Metode pengumpulan data dengan metode penelusuran kepustakaan. Sedangkan metode analisa datanya dengan Metode Analisis Deskriptif Kualitatif dan Analisis isi (Content Analysis) Hasil penelitian ini menunjukkan banyak sekali Metode Pembelajaran Al Qur’an diantaranya adalah : Metode cerita, Ceramah, Tanya jawab (hiwar) atau dialog, Perumpamaan atau metafora, Metode hukuman dan ganjaran, Metode Pembiasaan, Metode Keteladanan, serta Metode Ibrah Mauidhah. . Sedangkan Tujuan pendidikan Islam dalam Al Qur’an, yaitu Tujuan Pendidikan Jasmaniah, Tujuan Pendidikan Ruhani, Tujuan Pendidikan Mental, dan Tujuan Pendidikan Sosial. Dengan semua kelemahan dan kelebihan beberapa metode pembelajaran dalam Al Qur’an, maka Pendidik dapat menggunakan metode-metode tersebut dalam menyampaikan materi Pelajaran Pendidikan Agama Islam sesuai dengan kebutuhan dan mengacu kepada tujuan dari Pendidikan Agama Islam.
publisher Prodi S-1 Pendidikan Agama Islam Jurusan Tarbiyah STAIN Pekalongan
publishDate 2016
url http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=993186
_version_ 1690546435581280256
spelling oai:slims-993186Metode Pembelajaran dalam al-Qur'an sebagai Alat untuk Mencapai Tujuan Pendidikan Islam Nur Khotimah(202309270) H. Abdul Khobir, M.Ag Prodi S-1 Pendidikan Agama Islam Jurusan Tarbiyah STAIN Pekalongan 2016 Indonesia SKRIPSI PAI SKRIPSI PAI xi, 97 hlm., 30 cm. Pendidikan adalah bimbingan yang dilakukan oleh orang dewasa kepada terdidik dalam masa pertumbuhan agar ia memiliki kepribadian yang Islami. Pendidikan disini mencakup pengajaran umum dan pengajaran agama, yang didasari dengan langkah-langkah mengajar yang disebut dengan metode pembelajaran. Dalam Al-Qur’an dan Hadits dapat ditemukan berbagai metode pembelajaran yang sangat menyentuh perasaan, mendidik jiwa, dan membangkitkan semangat, dan juga mampu menggugah puluhan ribu Muslimin untuk membuka hati umat manusia menerima tuntunan Allah. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah (1) Bagaimana metode pembelajaran yang ada dalam Al-Qur’an ? (2) Bagaimana tujuan pendidikan Islam dalam Al-Qur’an ?. Adapaun tujuan penelitian yang ingin dicapai adalah (1) Untuk mengetahui macam-macam metode pembelajaran yang ada dalam Al-Qur’an (2) Untuk mengetahui tujuan pendidikan Islam dalam Al-Qur’an. Kegunaan penelitian, secara teoritis, sebagai sumbangan pemikiran bagi dunia pendidikan. Secara praktis, menambah wawasan bagi penulis dan pembaca tentang metode pembelajaran dalam Al-Qur’an. Pendekatan metode penelitian menggunakan pendekatan kualitatif, karena data yang dihasilkan berupa data deskriptif dalam bentuk pernyataan. Jenis penelitian adalah penelitian kepustakaan (Library reseach), yaitu memperoleh data buku-buku yang ada kaitannya dengan permasalahan. Sumber data yang diperoleh adalah data primer dan data sekunder. Metode pengumpulan data dengan metode penelusuran kepustakaan. Sedangkan metode analisa datanya dengan Metode Analisis Deskriptif Kualitatif dan Analisis isi (Content Analysis) Hasil penelitian ini menunjukkan banyak sekali Metode Pembelajaran Al Qur’an diantaranya adalah : Metode cerita, Ceramah, Tanya jawab (hiwar) atau dialog, Perumpamaan atau metafora, Metode hukuman dan ganjaran, Metode Pembiasaan, Metode Keteladanan, serta Metode Ibrah Mauidhah. . Sedangkan Tujuan pendidikan Islam dalam Al Qur’an, yaitu Tujuan Pendidikan Jasmaniah, Tujuan Pendidikan Ruhani, Tujuan Pendidikan Mental, dan Tujuan Pendidikan Sosial. Dengan semua kelemahan dan kelebihan beberapa metode pembelajaran dalam Al Qur’an, maka Pendidik dapat menggunakan metode-metode tersebut dalam menyampaikan materi Pelajaran Pendidikan Agama Islam sesuai dengan kebutuhan dan mengacu kepada tujuan dari Pendidikan Agama Islam. Pendidikan adalah bimbingan yang dilakukan oleh orang dewasa kepada terdidik dalam masa pertumbuhan agar ia memiliki kepribadian yang Islami. Pendidikan disini mencakup pengajaran umum dan pengajaran agama, yang didasari dengan langkah-langkah mengajar yang disebut dengan metode pembelajaran. Dalam Al-Qur’an dan Hadits dapat ditemukan berbagai metode pembelajaran yang sangat menyentuh perasaan, mendidik jiwa, dan membangkitkan semangat, dan juga mampu menggugah puluhan ribu Muslimin untuk membuka hati umat manusia menerima tuntunan Allah. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah (1) Bagaimana metode pembelajaran yang ada dalam Al-Qur’an ? (2) Bagaimana tujuan pendidikan Islam dalam Al-Qur’an ?. Adapaun tujuan penelitian yang ingin dicapai adalah (1) Untuk mengetahui macam-macam metode pembelajaran yang ada dalam Al-Qur’an (2) Untuk mengetahui tujuan pendidikan Islam dalam Al-Qur’an. Kegunaan penelitian, secara teoritis, sebagai sumbangan pemikiran bagi dunia pendidikan. Secara praktis, menambah wawasan bagi penulis dan pembaca tentang metode pembelajaran dalam Al-Qur’an. Pendekatan metode penelitian menggunakan pendekatan kualitatif, karena data yang dihasilkan berupa data deskriptif dalam bentuk pernyataan. Jenis penelitian adalah penelitian kepustakaan (Library reseach), yaitu memperoleh data buku-buku yang ada kaitannya dengan permasalahan. Sumber data yang diperoleh adalah data primer dan data sekunder. Metode pengumpulan data dengan metode penelusuran kepustakaan. Sedangkan metode analisa datanya dengan Metode Analisis Deskriptif Kualitatif dan Analisis isi (Content Analysis) Hasil penelitian ini menunjukkan banyak sekali Metode Pembelajaran Al Qur’an diantaranya adalah : Metode cerita, Ceramah, Tanya jawab (hiwar) atau dialog, Perumpamaan atau metafora, Metode hukuman dan ganjaran, Metode Pembiasaan, Metode Keteladanan, serta Metode Ibrah Mauidhah. . Sedangkan Tujuan pendidikan Islam dalam Al Qur’an, yaitu Tujuan Pendidikan Jasmaniah, Tujuan Pendidikan Ruhani, Tujuan Pendidikan Mental, dan Tujuan Pendidikan Sosial. Dengan semua kelemahan dan kelebihan beberapa metode pembelajaran dalam Al Qur’an, maka Pendidik dapat menggunakan metode-metode tersebut dalam menyampaikan materi Pelajaran Pendidikan Agama Islam sesuai dengan kebutuhan dan mengacu kepada tujuan dari Pendidikan Agama Islam. Al Quran Pendidikan Islam - Metode pembelajaran 2X7.303 http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=993186 SK PAI 17.267 KHO m 17SK1721267.00 http://103.142.62.240:80/perpus/images/docs/nur_khotimah.jpg.jpg
score 11.174184