Gaya Belajar santri Ndalem Di Pondok Pesantren Nurul Huda Banat Simbang Kulon Kabupaten Pekalongan
Abstrak Ufi Rohimah Kata Kunci: Gaya Belajar, Santri Ndalem Gaya belajar merupakan cara yang cenderung dipilih seseorang untuk menerima informasi dari lingkungan dan memproses informasi agar dapat diterima dengan baik sehingga hasilnya optimal. Setiap orang mempunyai gaya belajar tersendiri, gaya...
שמור ב:
Main Authors: | , |
---|---|
פורמט: | Online |
שפה: | Indonesia |
יצא לאור: |
Prodi S-1 Pendidikan Agama Islam Jurusan Tarbiyah STAIN Pekalongan
2015
|
גישה מקוונת: | http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=993742 |
תגים: |
הוספת תג
אין תגיות, היה/י הראשונ/ה לתייג את הרשומה!
|
סיכום: | Abstrak
Ufi Rohimah
Kata Kunci: Gaya Belajar, Santri Ndalem
Gaya belajar merupakan cara yang cenderung dipilih seseorang untuk menerima informasi dari lingkungan dan memproses informasi agar dapat diterima dengan baik sehingga hasilnya optimal. Setiap orang mempunyai gaya belajar tersendiri, gaya belajar yang sesuai dan nyaman dapat mempengaruhi proses belajarnya. Belajar yang optimal dapat diperoleh dengan proses belajar yang baik.
Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana gaya belajar santri ndalem di pondok pesantren nurul huda banat simbang kulon kabupaten pekalongan. Adapun kegunaan penelitian ini untuk mengetahui factor-faktor yang mempengaruhi gaya belajar santri dalem.
Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian lapangan dengan pendekatan kualitatif. Jenis penelitian. Metode pengumpulan data observasi, wawancara, dan dokumentasi.
Hasil penelitian menunjukan bahwa gaya belajar yang dimiliki santri ndalem cukup bervariasi, yaitu dua santri ndalem yang mempunyai gaya belajar visual (penglihatan), dan yang lain auditori(pendengaran), ada yang menggunakan kinestetik.
|
---|