Pengaruh Dana Pihak Ketiga (DPK), Return On Asset (ROA), Dan Capital Adequacy Ratio (CAR) Terhadap Pembiayaan Mudharabah Pada Bank Umum Syariah Periode Triwulan 2014-2017

Penelitian ini dilatarbelakangi adanya pembiayaan dengan akad Mudharabah bukan merupakan bentuk pembiyaan yang utama. Pembiayaan yang lebih mendominasi pembiayaan perbankan syariah adalah Murabahah. Hal ini menunjukan pembiayaan dengan basis jual-beli (murabahah) memiliki kontribusi lebih besar diba...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Mifrokhatun (2013113057), Gunawan Aji, M. Si
Format: Online
Language:Indonesia
Published: Jurusan S-1 Ekonomi Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam IAIN Pekalongan 2018
Online Access:http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=996449
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
id oai:slims-996449
recordtype slims
institution IAIN Pekalongan
collection Book
language Indonesia
format Online
author Mifrokhatun (2013113057)
Gunawan Aji, M. Si
spellingShingle Mifrokhatun (2013113057)
Gunawan Aji, M. Si
Pengaruh Dana Pihak Ketiga (DPK), Return On Asset (ROA), Dan Capital Adequacy Ratio (CAR) Terhadap Pembiayaan Mudharabah Pada Bank Umum Syariah Periode Triwulan 2014-2017
author_facet Mifrokhatun (2013113057)
Gunawan Aji, M. Si
author_sort Mifrokhatun (2013113057)
title Pengaruh Dana Pihak Ketiga (DPK), Return On Asset (ROA), Dan Capital Adequacy Ratio (CAR) Terhadap Pembiayaan Mudharabah Pada Bank Umum Syariah Periode Triwulan 2014-2017
title_short Pengaruh Dana Pihak Ketiga (DPK), Return On Asset (ROA), Dan Capital Adequacy Ratio (CAR) Terhadap Pembiayaan Mudharabah Pada Bank Umum Syariah Periode Triwulan 2014-2017
title_full Pengaruh Dana Pihak Ketiga (DPK), Return On Asset (ROA), Dan Capital Adequacy Ratio (CAR) Terhadap Pembiayaan Mudharabah Pada Bank Umum Syariah Periode Triwulan 2014-2017
title_fullStr Pengaruh Dana Pihak Ketiga (DPK), Return On Asset (ROA), Dan Capital Adequacy Ratio (CAR) Terhadap Pembiayaan Mudharabah Pada Bank Umum Syariah Periode Triwulan 2014-2017
title_full_unstemmed Pengaruh Dana Pihak Ketiga (DPK), Return On Asset (ROA), Dan Capital Adequacy Ratio (CAR) Terhadap Pembiayaan Mudharabah Pada Bank Umum Syariah Periode Triwulan 2014-2017
title_sort pengaruh dana pihak ketiga (dpk), return on asset (roa), dan capital adequacy ratio (car) terhadap pembiayaan mudharabah pada bank umum syariah periode triwulan 2014-2017
description Penelitian ini dilatarbelakangi adanya pembiayaan dengan akad Mudharabah bukan merupakan bentuk pembiyaan yang utama. Pembiayaan yang lebih mendominasi pembiayaan perbankan syariah adalah Murabahah. Hal ini menunjukan pembiayaan dengan basis jual-beli (murabahah) memiliki kontribusi lebih besar dibandingkan dengan pembiayaan dengan basis bagi hasil (mudharabah dan musyarakah). Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif yang bertujuan untuk mengetahui pengaruh Dana Pihak Ketiga (DPK), Return On Asset (ROA), dan Capital Adequacy Ratio (CAR) Terhadap Pembiayaan Mudharabah Pada Bank Umum Syariah Periode Triwulan 2014 – 2017 secara simultan maupun parsial. Analisis data dilakukan dengan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Dana Pihak Ketiga, Return On Asset, dan Capital Adequacy Ratio secara simultan mampu mempengaruhi Pembiayaan Mudharabah yang dibuktikan dengan Fhitung 13,160 > Ftabel 3,21 dengan nilai signifikansi 0,000 dibawah 0,05 yang artinya besar kecilnya semua variabel independen secara simultan mempengaruhi Pembiayaan Mudharabah. Secara parsial variabel Dana Pihak Ketiga berpengaruh signifikan terhadap Pembiayaan Mudharabah yang dibuktikan dengan thitung 5,222 > ttabel 2,012 dengan tingkat signifikansi 0,000 < 0,05, variabel Return On Asset berpengaruh signifikan negatif terhadap Pembiayaan Mudharabah dibuktikan dengan thitung -2,735 < ttabel 2,012 dengan tingkat signifikasi 0,009 < 0,05, dan variabel Capital Adequacy Ratio tidak berpengaruh signifikan terhadap Pembiayaan Mudharabah dibuktikan dengan thitung -0,827 < ttabel 2,012 dengan tingkat signifikansi 0,413 > 0,05.Hasil uji koefisien determinasi dengan menggunakan adjusted R square sebesar 0,437 yang berarti variabilitas variabel dependen yang dapat dijelaskan oleh variabilitas variabel independen sebesar 43,7%. Sedangkan sisanya sebesar 56,3% dapat dijelaskan variabel – variabel lain di luar penelitian. Kata Kunci : Dana Pihak Ketiga (DPK), Return On Asset (ROA), Capital Adequacy Ratio (CAR), Dan Pembiayaan Mudharabah
publisher Jurusan S-1 Ekonomi Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam IAIN Pekalongan
publishDate 2018
url http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=996449
_version_ 1690546261305851904
spelling oai:slims-996449Pengaruh Dana Pihak Ketiga (DPK), Return On Asset (ROA), Dan Capital Adequacy Ratio (CAR) Terhadap Pembiayaan Mudharabah Pada Bank Umum Syariah Periode Triwulan 2014-2017 Mifrokhatun (2013113057) Gunawan Aji, M. Si Jurusan S-1 Ekonomi Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam IAIN Pekalongan 2018 Indonesia SKRIPSI EKOS SKRIPSI EKOS xx, 83 hlm., 21 X 30 cm Penelitian ini dilatarbelakangi adanya pembiayaan dengan akad Mudharabah bukan merupakan bentuk pembiyaan yang utama. Pembiayaan yang lebih mendominasi pembiayaan perbankan syariah adalah Murabahah. Hal ini menunjukan pembiayaan dengan basis jual-beli (murabahah) memiliki kontribusi lebih besar dibandingkan dengan pembiayaan dengan basis bagi hasil (mudharabah dan musyarakah). Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif yang bertujuan untuk mengetahui pengaruh Dana Pihak Ketiga (DPK), Return On Asset (ROA), dan Capital Adequacy Ratio (CAR) Terhadap Pembiayaan Mudharabah Pada Bank Umum Syariah Periode Triwulan 2014 – 2017 secara simultan maupun parsial. Analisis data dilakukan dengan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Dana Pihak Ketiga, Return On Asset, dan Capital Adequacy Ratio secara simultan mampu mempengaruhi Pembiayaan Mudharabah yang dibuktikan dengan Fhitung 13,160 > Ftabel 3,21 dengan nilai signifikansi 0,000 dibawah 0,05 yang artinya besar kecilnya semua variabel independen secara simultan mempengaruhi Pembiayaan Mudharabah. Secara parsial variabel Dana Pihak Ketiga berpengaruh signifikan terhadap Pembiayaan Mudharabah yang dibuktikan dengan thitung 5,222 > ttabel 2,012 dengan tingkat signifikansi 0,000 < 0,05, variabel Return On Asset berpengaruh signifikan negatif terhadap Pembiayaan Mudharabah dibuktikan dengan thitung -2,735 < ttabel 2,012 dengan tingkat signifikasi 0,009 < 0,05, dan variabel Capital Adequacy Ratio tidak berpengaruh signifikan terhadap Pembiayaan Mudharabah dibuktikan dengan thitung -0,827 < ttabel 2,012 dengan tingkat signifikansi 0,413 > 0,05.Hasil uji koefisien determinasi dengan menggunakan adjusted R square sebesar 0,437 yang berarti variabilitas variabel dependen yang dapat dijelaskan oleh variabilitas variabel independen sebesar 43,7%. Sedangkan sisanya sebesar 56,3% dapat dijelaskan variabel – variabel lain di luar penelitian. Kata Kunci : Dana Pihak Ketiga (DPK), Return On Asset (ROA), Capital Adequacy Ratio (CAR), Dan Pembiayaan Mudharabah Penelitian ini dilatarbelakangi adanya pembiayaan dengan akad Mudharabah bukan merupakan bentuk pembiyaan yang utama. Pembiayaan yang lebih mendominasi pembiayaan perbankan syariah adalah Murabahah. Hal ini menunjukan pembiayaan dengan basis jual-beli (murabahah) memiliki kontribusi lebih besar dibandingkan dengan pembiayaan dengan basis bagi hasil (mudharabah dan musyarakah). Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif yang bertujuan untuk mengetahui pengaruh Dana Pihak Ketiga (DPK), Return On Asset (ROA), dan Capital Adequacy Ratio (CAR) Terhadap Pembiayaan Mudharabah Pada Bank Umum Syariah Periode Triwulan 2014 – 2017 secara simultan maupun parsial. Analisis data dilakukan dengan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Dana Pihak Ketiga, Return On Asset, dan Capital Adequacy Ratio secara simultan mampu mempengaruhi Pembiayaan Mudharabah yang dibuktikan dengan Fhitung 13,160 > Ftabel 3,21 dengan nilai signifikansi 0,000 dibawah 0,05 yang artinya besar kecilnya semua variabel independen secara simultan mempengaruhi Pembiayaan Mudharabah. Secara parsial variabel Dana Pihak Ketiga berpengaruh signifikan terhadap Pembiayaan Mudharabah yang dibuktikan dengan thitung 5,222 > ttabel 2,012 dengan tingkat signifikansi 0,000 < 0,05, variabel Return On Asset berpengaruh signifikan negatif terhadap Pembiayaan Mudharabah dibuktikan dengan thitung -2,735 < ttabel 2,012 dengan tingkat signifikasi 0,009 < 0,05, dan variabel Capital Adequacy Ratio tidak berpengaruh signifikan terhadap Pembiayaan Mudharabah dibuktikan dengan thitung -0,827 < ttabel 2,012 dengan tingkat signifikansi 0,413 > 0,05.Hasil uji koefisien determinasi dengan menggunakan adjusted R square sebesar 0,437 yang berarti variabilitas variabel dependen yang dapat dijelaskan oleh variabilitas variabel independen sebesar 43,7%. Sedangkan sisanya sebesar 56,3% dapat dijelaskan variabel – variabel lain di luar penelitian. Kata Kunci : Dana Pihak Ketiga (DPK), Return On Asset (ROA), Capital Adequacy Ratio (CAR), Dan Pembiayaan Mudharabah Muamalat - Mudharabah 2X4.242 http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=996449 SK EKOS 19.008 MIF p 19SK1941008.00 http://103.142.62.240:80/perpus/images/docs/cover_mifrokhatun.png.png
score 11.174184