Pengaruh Tingkat Religiusitas, Pengetahuan Tentang Perbankan Syariah Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Minat Menabung Di Bank Syariah Pada Mahasiswa FEBI IAIN Pekalongan Angkatan 2014-2016

Perkembangan bank syariah di Indonesia rata-rata mengalami pertumbuhan setiap tahunnya. Bank syariah merupakan bank yang menerapkan nilai-nilai Islam dalam menjalankan kegiatan ekonominya seperti, menjauhkan diri dari unsur riba dalam setiap transaksinya serta memberikan pembiayaan untuk hal yan...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Anik Setiyaningsih (2013113162), Ahmad Syukron, M. Ei
Format: Online
Language:Indonesia
Published: Jurusan S-1 Ekonomi Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam IAIN Pekalongan 2018
Online Access:http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=996662
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
id oai:slims-996662
recordtype slims
institution IAIN Pekalongan
collection Book
language Indonesia
format Online
author Anik Setiyaningsih (2013113162)
Ahmad Syukron, M. Ei
spellingShingle Anik Setiyaningsih (2013113162)
Ahmad Syukron, M. Ei
Pengaruh Tingkat Religiusitas, Pengetahuan Tentang Perbankan Syariah Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Minat Menabung Di Bank Syariah Pada Mahasiswa FEBI IAIN Pekalongan Angkatan 2014-2016
author_facet Anik Setiyaningsih (2013113162)
Ahmad Syukron, M. Ei
author_sort Anik Setiyaningsih (2013113162)
title Pengaruh Tingkat Religiusitas, Pengetahuan Tentang Perbankan Syariah Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Minat Menabung Di Bank Syariah Pada Mahasiswa FEBI IAIN Pekalongan Angkatan 2014-2016
title_short Pengaruh Tingkat Religiusitas, Pengetahuan Tentang Perbankan Syariah Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Minat Menabung Di Bank Syariah Pada Mahasiswa FEBI IAIN Pekalongan Angkatan 2014-2016
title_full Pengaruh Tingkat Religiusitas, Pengetahuan Tentang Perbankan Syariah Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Minat Menabung Di Bank Syariah Pada Mahasiswa FEBI IAIN Pekalongan Angkatan 2014-2016
title_fullStr Pengaruh Tingkat Religiusitas, Pengetahuan Tentang Perbankan Syariah Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Minat Menabung Di Bank Syariah Pada Mahasiswa FEBI IAIN Pekalongan Angkatan 2014-2016
title_full_unstemmed Pengaruh Tingkat Religiusitas, Pengetahuan Tentang Perbankan Syariah Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Minat Menabung Di Bank Syariah Pada Mahasiswa FEBI IAIN Pekalongan Angkatan 2014-2016
title_sort pengaruh tingkat religiusitas, pengetahuan tentang perbankan syariah dan kualitas pelayanan terhadap minat menabung di bank syariah pada mahasiswa febi iain pekalongan angkatan 2014-2016
description Perkembangan bank syariah di Indonesia rata-rata mengalami pertumbuhan setiap tahunnya. Bank syariah merupakan bank yang menerapkan nilai-nilai Islam dalam menjalankan kegiatan ekonominya seperti, menjauhkan diri dari unsur riba dalam setiap transaksinya serta memberikan pembiayaan untuk hal yang halal. IAIN Pekalongan merupakan institut yang menerapkan ajaranajaran Islam dalam kegiatan akademiknya. Kesesuaian nilai Islam yang dianut Bank Syariah membuat IAIN Pekalongan mempercayakan kegiatan ekonominya kepada Bank Syariah, salah satunya IAIN Pekalongan bekerjasama dengan BNI Syariah yaitu membuat pembukaan rekening untuk penerimaan beasiswa bagi mahasiswa. Namun masih banyak mahasiswa yang belum memanfaatkan jasa perbankan syariah dengan optimal. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh tingkat religiusitas, pengetahuan tentang perbankan syariah dan kualitas pelayanan mahasiswa terhadap minat menabung di Perbankan Syariah. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan dengan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh mahasiswa yang aktif di FEBI angkatan 2014-2016 IAIN Pekalongan yang berjumlah 1979 mahasiswa. Sampling yang digunakan adalah Probability sampling, dengan teknik Random sampling dengan jumlah sampel sebanyak 100 mahasiswa. Sumber datanya berupa data primer dan sekunder. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner yang dinilai dengan skala likert 1-5. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan (1) religiusitas berpengaruh terhadap minat menabung dengan nilai signifikansi sebesar 0,020 < 0,05 dan nilai t hitung 2,367 > t tabel 1,985 maka Ha1 (2) pengetahuan tentang perbankan syariah berpengaruh terhadap minat menabung dengan nilai signifikansi sebesar 0,000 < 0,05 dan t hitung 5,141 > t tabel 1,985, maka Ho2 ditolak dan Ha2 diterima (3) kualitas pelayanan berpengaruh terhadap minat menabung dengan nilai signifikansi sebesar 0,003 > 0,05 dan nilai t hitung 3,028 > t tabel 1,985, maka Ho3 ditolak dan Ha3 diterima (4) hasil uji F variabel religiusitas, pengetahuan tentang perbankan syariah, dan kualitas pelayanan berpengaruh signifikansi 0,000 < 0,05 dan uji F hitung 34,712 > F tabel 2,70 (5) nilai adjusted R2 sebesar 50,5%, yang berarti minat menabung mahasiswa IAIN Pekalongan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam dapat dijelaskan oleh variabel religiusitas, pengetahuan tentang perbankan syariah dan kualitas pelayanan. Sedangkan sisanya 49,5% dapat dijelaskan oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Kata Kunci: Religiusitas, Pengetahuan tentang Perbankan Syariah, Kualitas Pelayanan, Minat Menabung.
publisher Jurusan S-1 Ekonomi Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam IAIN Pekalongan
publishDate 2018
url http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=996662
_version_ 1690546247563214848
spelling oai:slims-996662Pengaruh Tingkat Religiusitas, Pengetahuan Tentang Perbankan Syariah Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Minat Menabung Di Bank Syariah Pada Mahasiswa FEBI IAIN Pekalongan Angkatan 2014-2016 Anik Setiyaningsih (2013113162) Ahmad Syukron, M. Ei Jurusan S-1 Ekonomi Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam IAIN Pekalongan 2018 Indonesia SKRIPSI EKOS SKRIPSI EKOS xviii, 137 hlm., 21 X 30 cm Perkembangan bank syariah di Indonesia rata-rata mengalami pertumbuhan setiap tahunnya. Bank syariah merupakan bank yang menerapkan nilai-nilai Islam dalam menjalankan kegiatan ekonominya seperti, menjauhkan diri dari unsur riba dalam setiap transaksinya serta memberikan pembiayaan untuk hal yang halal. IAIN Pekalongan merupakan institut yang menerapkan ajaranajaran Islam dalam kegiatan akademiknya. Kesesuaian nilai Islam yang dianut Bank Syariah membuat IAIN Pekalongan mempercayakan kegiatan ekonominya kepada Bank Syariah, salah satunya IAIN Pekalongan bekerjasama dengan BNI Syariah yaitu membuat pembukaan rekening untuk penerimaan beasiswa bagi mahasiswa. Namun masih banyak mahasiswa yang belum memanfaatkan jasa perbankan syariah dengan optimal. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh tingkat religiusitas, pengetahuan tentang perbankan syariah dan kualitas pelayanan mahasiswa terhadap minat menabung di Perbankan Syariah. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan dengan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh mahasiswa yang aktif di FEBI angkatan 2014-2016 IAIN Pekalongan yang berjumlah 1979 mahasiswa. Sampling yang digunakan adalah Probability sampling, dengan teknik Random sampling dengan jumlah sampel sebanyak 100 mahasiswa. Sumber datanya berupa data primer dan sekunder. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner yang dinilai dengan skala likert 1-5. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan (1) religiusitas berpengaruh terhadap minat menabung dengan nilai signifikansi sebesar 0,020 < 0,05 dan nilai t hitung 2,367 > t tabel 1,985 maka Ha1 (2) pengetahuan tentang perbankan syariah berpengaruh terhadap minat menabung dengan nilai signifikansi sebesar 0,000 < 0,05 dan t hitung 5,141 > t tabel 1,985, maka Ho2 ditolak dan Ha2 diterima (3) kualitas pelayanan berpengaruh terhadap minat menabung dengan nilai signifikansi sebesar 0,003 > 0,05 dan nilai t hitung 3,028 > t tabel 1,985, maka Ho3 ditolak dan Ha3 diterima (4) hasil uji F variabel religiusitas, pengetahuan tentang perbankan syariah, dan kualitas pelayanan berpengaruh signifikansi 0,000 < 0,05 dan uji F hitung 34,712 > F tabel 2,70 (5) nilai adjusted R2 sebesar 50,5%, yang berarti minat menabung mahasiswa IAIN Pekalongan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam dapat dijelaskan oleh variabel religiusitas, pengetahuan tentang perbankan syariah dan kualitas pelayanan. Sedangkan sisanya 49,5% dapat dijelaskan oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Kata Kunci: Religiusitas, Pengetahuan tentang Perbankan Syariah, Kualitas Pelayanan, Minat Menabung. Perkembangan bank syariah di Indonesia rata-rata mengalami pertumbuhan setiap tahunnya. Bank syariah merupakan bank yang menerapkan nilai-nilai Islam dalam menjalankan kegiatan ekonominya seperti, menjauhkan diri dari unsur riba dalam setiap transaksinya serta memberikan pembiayaan untuk hal yang halal. IAIN Pekalongan merupakan institut yang menerapkan ajaranajaran Islam dalam kegiatan akademiknya. Kesesuaian nilai Islam yang dianut Bank Syariah membuat IAIN Pekalongan mempercayakan kegiatan ekonominya kepada Bank Syariah, salah satunya IAIN Pekalongan bekerjasama dengan BNI Syariah yaitu membuat pembukaan rekening untuk penerimaan beasiswa bagi mahasiswa. Namun masih banyak mahasiswa yang belum memanfaatkan jasa perbankan syariah dengan optimal. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh tingkat religiusitas, pengetahuan tentang perbankan syariah dan kualitas pelayanan mahasiswa terhadap minat menabung di Perbankan Syariah. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan dengan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh mahasiswa yang aktif di FEBI angkatan 2014-2016 IAIN Pekalongan yang berjumlah 1979 mahasiswa. Sampling yang digunakan adalah Probability sampling, dengan teknik Random sampling dengan jumlah sampel sebanyak 100 mahasiswa. Sumber datanya berupa data primer dan sekunder. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner yang dinilai dengan skala likert 1-5. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan (1) religiusitas berpengaruh terhadap minat menabung dengan nilai signifikansi sebesar 0,020 < 0,05 dan nilai t hitung 2,367 > t tabel 1,985 maka Ha1 (2) pengetahuan tentang perbankan syariah berpengaruh terhadap minat menabung dengan nilai signifikansi sebesar 0,000 < 0,05 dan t hitung 5,141 > t tabel 1,985, maka Ho2 ditolak dan Ha2 diterima (3) kualitas pelayanan berpengaruh terhadap minat menabung dengan nilai signifikansi sebesar 0,003 > 0,05 dan nilai t hitung 3,028 > t tabel 1,985, maka Ho3 ditolak dan Ha3 diterima (4) hasil uji F variabel religiusitas, pengetahuan tentang perbankan syariah, dan kualitas pelayanan berpengaruh signifikansi 0,000 < 0,05 dan uji F hitung 34,712 > F tabel 2,70 (5) nilai adjusted R2 sebesar 50,5%, yang berarti minat menabung mahasiswa IAIN Pekalongan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam dapat dijelaskan oleh variabel religiusitas, pengetahuan tentang perbankan syariah dan kualitas pelayanan. Sedangkan sisanya 49,5% dapat dijelaskan oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Kata Kunci: Religiusitas, Pengetahuan tentang Perbankan Syariah, Kualitas Pelayanan, Minat Menabung. Kepuasan Konsumen 658. 834 2 http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=996662 SK EKOS 19.049 SET p 19SK1941049.00 http://103.142.62.240:80/perpus/images/docs/cover_anik_setiyaningsih.png.png
score 11.174184