Layanan Konseling Individul Berbasis Islam Dalam Mengatasi Perilaku Agresif Anak Tuna Laras Di Lembaga Perlindungan Anak Pelayanan Kesejahteraan Sosial (LPA-PKS) "TIRTOPRAWIRO" Kota Pekalongan

Perilaku agfesif merupakan salah satu persoalan yang terjadi ada dilingkungan. Penyebabnya sangat beragam, baik faktor internal maupun faktor eksternal. Oleh sebab itu harus diatasi dengan serius dan berkelanjutan, karena pada usia remaja ini merupakan aset generasi penerus bangsa, peran bimbi...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Nadhifatuz Zulfa,M.Pd, Nur Viliyani Ninda Priyatna (2041114046)
Format: Online
Language:Indonesia
Published: Jurusan S-1 Bimbingan Penyuluhan Islam FUAD IAIN Pekalongan 2019
Online Access:http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=999087
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Perilaku agfesif merupakan salah satu persoalan yang terjadi ada dilingkungan. Penyebabnya sangat beragam, baik faktor internal maupun faktor eksternal. Oleh sebab itu harus diatasi dengan serius dan berkelanjutan, karena pada usia remaja ini merupakan aset generasi penerus bangsa, peran bimbingan dan konseling khuussnya dalam layanan konseling inidvidual berbasis Islam sangat diperlukan dalam memecahkan permasalahan perilaku agresif. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah (1) Bagaimana perilaku agresif anak tunalaras di LPA-PKS “Tirto Prawiro” Kota Pekalongan, (2) Bagaimana layanan konseling individual berbasis Islam untuk mengatasi perilaku agresif anak tunalaras di LPA-PKS “Tirto Prawiro” Kota Pekalongan. Penelitian ini bertujuan untuk mnegetahui bagaimana perilaku agresif di LPA-PKS “Tirto Prawiro” Kota Pekalongan yang ditangani oleh konselor melalui Layanan Konseling Individual Berbasis Islam dan untuk mengetahui bagaimana Layanan Konseling Individual Berbasis Islam dalam Mengatasi Perilaku Agresif Anak Tunalaras di LPA-PKS “Tirto Prawiro” Kota Pekalongan. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan menggunakan penelitian kualitatif. Sumber data dari penelitian ini adalah konselor di LPA-PKS “Tirto Prawiro” Kota Pekalongan yang menangani anak tunalaras yang berperilaku agresif. Objek dalam penelitian ini adalah proses Layanan Konseling Individual Berbasis Islam dalam kenakalan Anak Tunalaras di LPA-PKS “Tirto Prawiro” Kota Pekalongan berupa berperilaku agresif Hasil penelitian ini menunjukan bahwa perilaku agresif di LPA-PKS “Tirto Prawiro” Kota Pekalongan ini terbagi menjadi empatyaitu: agresif verbal, agresif fisik, kemarahan dan permusuhan. Layanan konseling individual berbasis Islam dalam mengatsi perilaku agresif melalui tig atahap yaitu: (1) tahap awla (2) tahap pertengahan (3) tahap akhir atau penutup, kemudian dilakukan evaluasi dan tindak lanjut kemudian dilihat hasil dari layanan konseling individual berbasis Islam yang di berikan kepada klien.