The Impact of Liquidity, Solvency and Profitability Ratios to Company Profits (Study on PT. SSB Tahun 2013-2016)

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh rasio likuiditas, rasio solvabilitas dan rasio rentabilitas terhadap laba perusahaan PT. Sentra Sinar Baru yang terdiri atas rasio lancar, rasio hutang (debt ratio), rasio hutang terhadap ekuitas (debt to equity ratio), margin laba kotor (g...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Hermawan, Usep, Amboningtyas, Dheasey, Syaifuddin, Tsalis, Paramita, Patricia Dhiana
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Pandanaran Semarang. 2017
Subjects:
Online Access:http://repository.iainpekalongan.ac.id/144/
http://repository.iainpekalongan.ac.id/144/
http://repository.iainpekalongan.ac.id/144/1/THE%20IMPACT%20OF%20LIQUIDITY%2C%20SOLVENCY%2C%20AND%20PROFITABILITY%20RATIOS%20TO%20COMPANY%20PROFITS.pdf
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
id repoiainpekalongan-144
recordtype eprints
spelling repoiainpekalongan-144 http://repository.iainpekalongan.ac.id/144/ The Impact of Liquidity, Solvency and Profitability Ratios to Company Profits (Study on PT. SSB Tahun 2013-2016) Hermawan, Usep Amboningtyas, Dheasey Syaifuddin, Tsalis Paramita, Patricia Dhiana 658.155 Management of Income and Expense/Manajemen Pemasukan dan Pengeluaran Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh rasio likuiditas, rasio solvabilitas dan rasio rentabilitas terhadap laba perusahaan PT. Sentra Sinar Baru yang terdiri atas rasio lancar, rasio hutang (debt ratio), rasio hutang terhadap ekuitas (debt to equity ratio), margin laba kotor (gross profit margin), dan return on equity (ROE). Penelitian ini menggunakan data kuantitatif, yaitu laporan keuangan PT. Sentra Sinar Baru (SSB) tahun 2013-2016. Metode penelitian yang digunakan adalah metode dokumentasi. Dalam menganalisis data, alat analisis yang digunakan adalah software SPSS. Analisis yang dilakukan adalah Uji asumsi klasik yang terdiri atas uji normalitas dan uji multikolineritas, analisis regresi linear berganda, uji t, uji F dan Koefisien Determinasi (R2). Dari analisis yang dilakukan, didapatkan hasil bahwa Current ratio berpengaruh positif signifikan terhadap laba yang dibuktikan dengan nilai signifikansi sebesar 0,013 dimana nilai signifikansi < 0,05. Debt ratio berpengaruh negatif signifikan terhadap laba yang dibuktikan dengan nilai signifikansi sebesar 0,016 dimana nilai signifikansi < 0,05. DER berpengaruh negatif tidak signifikan terhadap laba yang dibuktikan dengan nilai signifikansi sebesar 0,439 dimana nilai signifikansi > 0,05. Gross profit margin berpengaruh negatif tidak signifikan terhadap laba yang dibuktikan dengan nilai signifikansi sebesar 0,661 dimana nilai signifikansi > 0,05. ROE berpengaruh positif signifikan terhadap laba yang dibuktikan dengan nilai signifikansi sebesar 0,001 dimana nilai signifikansi < 0,05, dan secara simultan Current Ratio, Quick Ratio, Debt Ratio, Debt to Equity Ratio, Gross Profit Margin dan Return On Equity berpengaruh positif terhadap laba. Hal ini diperoleh nilai F sebesar 11.058 dan dibuktikan dengan nilai signifikansi sebesar 0,001 dimana nilai signifikansi < 0,05. Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Pandanaran Semarang. 2017 Article PeerReviewed text id http://repository.iainpekalongan.ac.id/144/1/THE%20IMPACT%20OF%20LIQUIDITY%2C%20SOLVENCY%2C%20AND%20PROFITABILITY%20RATIOS%20TO%20COMPANY%20PROFITS.pdf Hermawan, Usep and Amboningtyas, Dheasey and Syaifuddin, Tsalis and Paramita, Patricia Dhiana (2017) The Impact of Liquidity, Solvency and Profitability Ratios to Company Profits (Study on PT. SSB Tahun 2013-2016). Journal of Management: Jurnal Ilmiah Mahasiswa S1 Manajemen Universitas Pandanaran, 3 (3). pp. 1-9. ISSN 2502-7689 http://jurnal.unpand.ac.id/index.php/MS/article/view/783
institution IAIN Pekalongan
collection ePrints
language Indonesian
topic 658.155 Management of Income and Expense/Manajemen Pemasukan dan Pengeluaran
spellingShingle 658.155 Management of Income and Expense/Manajemen Pemasukan dan Pengeluaran
Hermawan, Usep
Amboningtyas, Dheasey
Syaifuddin, Tsalis
Paramita, Patricia Dhiana
The Impact of Liquidity, Solvency and Profitability Ratios to Company Profits (Study on PT. SSB Tahun 2013-2016)
description Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh rasio likuiditas, rasio solvabilitas dan rasio rentabilitas terhadap laba perusahaan PT. Sentra Sinar Baru yang terdiri atas rasio lancar, rasio hutang (debt ratio), rasio hutang terhadap ekuitas (debt to equity ratio), margin laba kotor (gross profit margin), dan return on equity (ROE). Penelitian ini menggunakan data kuantitatif, yaitu laporan keuangan PT. Sentra Sinar Baru (SSB) tahun 2013-2016. Metode penelitian yang digunakan adalah metode dokumentasi. Dalam menganalisis data, alat analisis yang digunakan adalah software SPSS. Analisis yang dilakukan adalah Uji asumsi klasik yang terdiri atas uji normalitas dan uji multikolineritas, analisis regresi linear berganda, uji t, uji F dan Koefisien Determinasi (R2). Dari analisis yang dilakukan, didapatkan hasil bahwa Current ratio berpengaruh positif signifikan terhadap laba yang dibuktikan dengan nilai signifikansi sebesar 0,013 dimana nilai signifikansi < 0,05. Debt ratio berpengaruh negatif signifikan terhadap laba yang dibuktikan dengan nilai signifikansi sebesar 0,016 dimana nilai signifikansi < 0,05. DER berpengaruh negatif tidak signifikan terhadap laba yang dibuktikan dengan nilai signifikansi sebesar 0,439 dimana nilai signifikansi > 0,05. Gross profit margin berpengaruh negatif tidak signifikan terhadap laba yang dibuktikan dengan nilai signifikansi sebesar 0,661 dimana nilai signifikansi > 0,05. ROE berpengaruh positif signifikan terhadap laba yang dibuktikan dengan nilai signifikansi sebesar 0,001 dimana nilai signifikansi < 0,05, dan secara simultan Current Ratio, Quick Ratio, Debt Ratio, Debt to Equity Ratio, Gross Profit Margin dan Return On Equity berpengaruh positif terhadap laba. Hal ini diperoleh nilai F sebesar 11.058 dan dibuktikan dengan nilai signifikansi sebesar 0,001 dimana nilai signifikansi < 0,05.
format Article
author Hermawan, Usep
Amboningtyas, Dheasey
Syaifuddin, Tsalis
Paramita, Patricia Dhiana
author_facet Hermawan, Usep
Amboningtyas, Dheasey
Syaifuddin, Tsalis
Paramita, Patricia Dhiana
author_sort Hermawan, Usep
title The Impact of Liquidity, Solvency and Profitability Ratios to Company Profits (Study on PT. SSB Tahun 2013-2016)
title_short The Impact of Liquidity, Solvency and Profitability Ratios to Company Profits (Study on PT. SSB Tahun 2013-2016)
title_full The Impact of Liquidity, Solvency and Profitability Ratios to Company Profits (Study on PT. SSB Tahun 2013-2016)
title_fullStr The Impact of Liquidity, Solvency and Profitability Ratios to Company Profits (Study on PT. SSB Tahun 2013-2016)
title_full_unstemmed The Impact of Liquidity, Solvency and Profitability Ratios to Company Profits (Study on PT. SSB Tahun 2013-2016)
title_sort impact of liquidity, solvency and profitability ratios to company profits (study on pt. ssb tahun 2013-2016)
publisher Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Pandanaran Semarang.
publishDate 2017
url http://repository.iainpekalongan.ac.id/144/
http://repository.iainpekalongan.ac.id/144/
http://repository.iainpekalongan.ac.id/144/1/THE%20IMPACT%20OF%20LIQUIDITY%2C%20SOLVENCY%2C%20AND%20PROFITABILITY%20RATIOS%20TO%20COMPANY%20PROFITS.pdf
first_indexed 2019-12-13T02:45:17Z
last_indexed 2019-12-13T02:45:17Z
_version_ 1653061526806855680
score 10.821803