Peran Komite Sekolah Dalam Penyelenggaraan Pendidikan di MSI 11 Nurul Islam Pekalongan

Skripsi ini meneliti mengenai peran serta masyarakat dalam pendidikan yang tergabung dalam komite sekolah. Sehingga rumusan masalah dalam penelitian ini meliputi bagaimana sistem penyelenggaraan pendidikan di MSI 11 Nurul Islam serta bagaimana peran Komite Sekolah dalam penyelenggaraan pendidi di M...

Cur síos iomlán

Saved in:
Sonraí Bibleagrafaíochta
Main Authors: MUHAMMAD SIROJ, Dra. Hj. Fatikhah, M. Ag
Formáid: Online
Teanga:Indonesia
Foilsithe: Jurusan Tabiyah- Pendidikan Agama Islam - STAIN Pekalongan 2009
Rochtain Ar Líne:http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=108174
Clibeanna: Cuir Clib Leis
Gan Chlibeanna, Bí ar an gcéad duine leis an taifead seo a chlibeáil!
Cur Síos
Achoimre:Skripsi ini meneliti mengenai peran serta masyarakat dalam pendidikan yang tergabung dalam komite sekolah. Sehingga rumusan masalah dalam penelitian ini meliputi bagaimana sistem penyelenggaraan pendidikan di MSI 11 Nurul Islam serta bagaimana peran Komite Sekolah dalam penyelenggaraan pendidi di MSI 11 Nurul Islam Pekalongan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis penelitian lapangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa peran komite sekolah di MSI 11 Nurul Islam Pekalongan sebagai badan pertimbangan dalam kategori aktif, sebagai badan pendukung termasuk dalam kategori kurang aktif, sebagai badan pengontrol dalam kategori kurang aktif dan sebagai mediator dalam kategori aktif. Dalam penyelenggaraan pendidikan, komite sekolah harus lebih berperan aktif dalam mendukung dan mengontrol kebijakan yang terdapat di sekolah. Hal ini berarti bahwa komite sekolah di MSI 11 Nurul Islam Pekalongan mempunyai peran yang tidak signifikan dalam penyelenggaraan pendidikan.