TIDAK TERSAJI: Hakikat Rabithah Antara Guru dan Murid Dalam Pendidikan Islam

Skripsi ini dilatarbelakangi mengenai dimensi akhlak dan spiritual dalam pendidikan Islam, dimana suatu ikatan atau hubungan yang terjalin seorang guru dan murid walaupun sudah tidak berhubungan secara fisik tetapi tidak mengurangi ikatan diantara mereka, yaitu dengan cara saling mendoakan baik keti...

全面介紹

Saved in:
書目詳細資料
Main Authors: Arif Budiman, Drs. H. Abdul Muin, M.A
格式: Online
語言:Indonesia
出版: Jurusan Tarbiyah- Pendidikan Agama Islam -STAIN Pekalongan 2010
在線閱讀:http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=108382
標簽: 添加標簽
沒有標簽, 成為第一個標記此記錄!
實物特徵
總結:Skripsi ini dilatarbelakangi mengenai dimensi akhlak dan spiritual dalam pendidikan Islam, dimana suatu ikatan atau hubungan yang terjalin seorang guru dan murid walaupun sudah tidak berhubungan secara fisik tetapi tidak mengurangi ikatan diantara mereka, yaitu dengan cara saling mendoakan baik ketika masih hidup ataupun sesudah meninggal dunia. Rumusan masalah dalam penelitian ini yaitu bagaimana konsep rabithah dalam ilmu tasawuf dan pendidikan Islam, bagaimana konsep guru dan murid dalam pendidikan Islam, dan bagaimana hakikat rabithah antara guru dan murid. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian pustaka atau library research. Hasil penelitian menunjukkan hakikat rabithah antara guru dan murid dalam pendidikan Islam mempunyai peranan yang besar demi tercapainya tujuan pendidikan Islam yaitu memanusiakan manusia atau melahirkan manusia untuk menjadi khalifah fil ardh dan Insanul kamil. Hubungan yang terjalin ini memiliki kedudukan yang sangat mulia di sisi Allah SWT dan Rasulullah SAW.