Upaya Kepala Sekolah Dalam Peningkatan Kompetensi Pedagogik Guru Di MTs Attaqwa Bandar Batang

Kata kunci : Upaya Kepala Sekolah Dalam Peningkatan Kompetensi Pedagogik Kompetensi dalam mengajar bagi guru harus terus ditingkatkan karena guru merupakan orang yang bertanggung jawab dalam mendidik, mengajar, dan melatih murid-muridnya dengan berbagai cara. Dengan adanya sertifikasi diharapkan da...

ver descrição completa

Na minha lista:
Detalhes bibliográficos
Principais autores: SITI NASIROH, ABDUL KHOBIR, M. Ag
Formato: Online
Idioma:Indonesia
Publicado em: Jurusan Tarbiyah-Pendidikan Agama Islam - STAIN Pekalongan 2014
Acesso em linha:http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=122421
Tags: Adicionar Tag
Sem tags, seja o primeiro a adicionar uma tag!
id oai:slims-122421
recordtype slims
institution IAIN Pekalongan
collection Book
language Indonesia
format Online
author SITI NASIROH
ABDUL KHOBIR, M. Ag
spellingShingle SITI NASIROH
ABDUL KHOBIR, M. Ag
Upaya Kepala Sekolah Dalam Peningkatan Kompetensi Pedagogik Guru Di MTs Attaqwa Bandar Batang
author_facet SITI NASIROH
ABDUL KHOBIR, M. Ag
author_sort SITI NASIROH
title Upaya Kepala Sekolah Dalam Peningkatan Kompetensi Pedagogik Guru Di MTs Attaqwa Bandar Batang
title_short Upaya Kepala Sekolah Dalam Peningkatan Kompetensi Pedagogik Guru Di MTs Attaqwa Bandar Batang
title_full Upaya Kepala Sekolah Dalam Peningkatan Kompetensi Pedagogik Guru Di MTs Attaqwa Bandar Batang
title_fullStr Upaya Kepala Sekolah Dalam Peningkatan Kompetensi Pedagogik Guru Di MTs Attaqwa Bandar Batang
title_full_unstemmed Upaya Kepala Sekolah Dalam Peningkatan Kompetensi Pedagogik Guru Di MTs Attaqwa Bandar Batang
title_sort upaya kepala sekolah dalam peningkatan kompetensi pedagogik guru di mts attaqwa bandar batang
description Kata kunci : Upaya Kepala Sekolah Dalam Peningkatan Kompetensi Pedagogik Kompetensi dalam mengajar bagi guru harus terus ditingkatkan karena guru merupakan orang yang bertanggung jawab dalam mendidik, mengajar, dan melatih murid-muridnya dengan berbagai cara. Dengan adanya sertifikasi diharapkan dapat diciptakan tenaga pengajar yang kompeten yang relevan dengan mata pelajaran yang diampunya serta menguasai kompetensi sebagai agen pembelajaran. Peneliti memilih MTs Attaqwa Bandar Batang sebagai objek penelitian karena dari guru di sekolah tersebut telah mendapatkan banyak pelatihan keterampilan dalam mengajar. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah Bagaimana kompetensi pedagogik guru di MTs Attaqwa Bandar Batang? Bagaimana upaya kepala sekolah dalam peningkatan kompetensi pedagogik guru di MTs Attaqwa Bandar Batang? Faktor apa saja yang mendukung dan menghambat upaya kepala sekolah dalam peningkatan kompetensi pedagogik guru di MTs Attaqwa Bandar Batang?. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kompetensi pedagogik guru, untuk mengetahui upaya kepala sekolah dalam peningkatan kompetensi pedagogik guru, dan untuk mengetahui faktor yang mendukung dan menghambat upaya kepala sekolah dalam peningkatan kompetensi pedagogik guru di MTs Attaqwa Bandar Batang. Kegunaan penelitian memberikan masukan kepada kepala sekolah di MTs Attaqwa Bandar Batang senantiasa dapat meningkatkan kompetensi pedagogik guru. Jenis pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan field research). Sedangkan metode pengumpulan data dalam penelitian ini observasi, interview, dan dokumentasi. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis data kualitatif dengan metode deskriptif analisis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Pertama, Kompetensi pedagogik guru di MTs Attaqwa Bandar Batang memiliki lima kemampuan, yakni mampu mengelola pembelajaran, mampu memahami peserta didik, mampu merancang pembelajaran, mampu melaksanakan pembelajaran yang mendidik dan dialogis, dan mampu memanfaatkan teknologi pembelajaran. Kedua, Upaya yang dilakukan kepala sekolah dalam peningkatan kompetensi pedagogik guru di MTs Attaqwa Bandar Batang yakni: mengikuti seminar pelatihan dan pendidikan yang diadakan oleh Dinas Pendidikan maupun perguruan tinggi, mengaktifkan guru dalam kegiatan ekstrakurikuler, mengaktifkan guru dalam rapat sekolah, baik yang melibatkan komite sekolah maupun wali murid, dan melibatkan semua guru dalam kegiatan di sekolah. Ketiga, Faktor yang mendukung upaya kepala sekolah dalam peningkatan kompetensi pedagogik guru di MTs Attaqwa Bandar Batang, antara lain: adanya motivasi guru untuk maju, adanya pelatihan dan pendidikan bagi guru, siswa yang patuh dan mudah diatur. Sedangkan faktor yang menghambat, antara lain: watak atau tabiat dan kepribadian guru yang berbeda, kurangnya komunikasi dan kerjasama antara guru dan wali siswa, kurangnya dana kegiatan, dan kesibukan guru mengajar.
publisher Jurusan Tarbiyah-Pendidikan Agama Islam - STAIN Pekalongan
publishDate 2014
url http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=122421
_version_ 1690546968017764352
spelling oai:slims-122421Upaya Kepala Sekolah Dalam Peningkatan Kompetensi Pedagogik Guru Di MTs Attaqwa Bandar Batang SITI NASIROH ABDUL KHOBIR, M. Ag Jurusan Tarbiyah-Pendidikan Agama Islam - STAIN Pekalongan 2014 Indonesia Skripsi Skripsi xi,109 hal.; 21X30 cm. Kata kunci : Upaya Kepala Sekolah Dalam Peningkatan Kompetensi Pedagogik Kompetensi dalam mengajar bagi guru harus terus ditingkatkan karena guru merupakan orang yang bertanggung jawab dalam mendidik, mengajar, dan melatih murid-muridnya dengan berbagai cara. Dengan adanya sertifikasi diharapkan dapat diciptakan tenaga pengajar yang kompeten yang relevan dengan mata pelajaran yang diampunya serta menguasai kompetensi sebagai agen pembelajaran. Peneliti memilih MTs Attaqwa Bandar Batang sebagai objek penelitian karena dari guru di sekolah tersebut telah mendapatkan banyak pelatihan keterampilan dalam mengajar. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah Bagaimana kompetensi pedagogik guru di MTs Attaqwa Bandar Batang? Bagaimana upaya kepala sekolah dalam peningkatan kompetensi pedagogik guru di MTs Attaqwa Bandar Batang? Faktor apa saja yang mendukung dan menghambat upaya kepala sekolah dalam peningkatan kompetensi pedagogik guru di MTs Attaqwa Bandar Batang?. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kompetensi pedagogik guru, untuk mengetahui upaya kepala sekolah dalam peningkatan kompetensi pedagogik guru, dan untuk mengetahui faktor yang mendukung dan menghambat upaya kepala sekolah dalam peningkatan kompetensi pedagogik guru di MTs Attaqwa Bandar Batang. Kegunaan penelitian memberikan masukan kepada kepala sekolah di MTs Attaqwa Bandar Batang senantiasa dapat meningkatkan kompetensi pedagogik guru. Jenis pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan field research). Sedangkan metode pengumpulan data dalam penelitian ini observasi, interview, dan dokumentasi. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis data kualitatif dengan metode deskriptif analisis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Pertama, Kompetensi pedagogik guru di MTs Attaqwa Bandar Batang memiliki lima kemampuan, yakni mampu mengelola pembelajaran, mampu memahami peserta didik, mampu merancang pembelajaran, mampu melaksanakan pembelajaran yang mendidik dan dialogis, dan mampu memanfaatkan teknologi pembelajaran. Kedua, Upaya yang dilakukan kepala sekolah dalam peningkatan kompetensi pedagogik guru di MTs Attaqwa Bandar Batang yakni: mengikuti seminar pelatihan dan pendidikan yang diadakan oleh Dinas Pendidikan maupun perguruan tinggi, mengaktifkan guru dalam kegiatan ekstrakurikuler, mengaktifkan guru dalam rapat sekolah, baik yang melibatkan komite sekolah maupun wali murid, dan melibatkan semua guru dalam kegiatan di sekolah. Ketiga, Faktor yang mendukung upaya kepala sekolah dalam peningkatan kompetensi pedagogik guru di MTs Attaqwa Bandar Batang, antara lain: adanya motivasi guru untuk maju, adanya pelatihan dan pendidikan bagi guru, siswa yang patuh dan mudah diatur. Sedangkan faktor yang menghambat, antara lain: watak atau tabiat dan kepribadian guru yang berbeda, kurangnya komunikasi dan kerjasama antara guru dan wali siswa, kurangnya dana kegiatan, dan kesibukan guru mengajar. Kata kunci : Upaya Kepala Sekolah Dalam Peningkatan Kompetensi Pedagogik Kompetensi dalam mengajar bagi guru harus terus ditingkatkan karena guru merupakan orang yang bertanggung jawab dalam mendidik, mengajar, dan melatih murid-muridnya dengan berbagai cara. Dengan adanya sertifikasi diharapkan dapat diciptakan tenaga pengajar yang kompeten yang relevan dengan mata pelajaran yang diampunya serta menguasai kompetensi sebagai agen pembelajaran. Peneliti memilih MTs Attaqwa Bandar Batang sebagai objek penelitian karena dari guru di sekolah tersebut telah mendapatkan banyak pelatihan keterampilan dalam mengajar. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah Bagaimana kompetensi pedagogik guru di MTs Attaqwa Bandar Batang? Bagaimana upaya kepala sekolah dalam peningkatan kompetensi pedagogik guru di MTs Attaqwa Bandar Batang? Faktor apa saja yang mendukung dan menghambat upaya kepala sekolah dalam peningkatan kompetensi pedagogik guru di MTs Attaqwa Bandar Batang?. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kompetensi pedagogik guru, untuk mengetahui upaya kepala sekolah dalam peningkatan kompetensi pedagogik guru, dan untuk mengetahui faktor yang mendukung dan menghambat upaya kepala sekolah dalam peningkatan kompetensi pedagogik guru di MTs Attaqwa Bandar Batang. Kegunaan penelitian memberikan masukan kepada kepala sekolah di MTs Attaqwa Bandar Batang senantiasa dapat meningkatkan kompetensi pedagogik guru. Jenis pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan field research). Sedangkan metode pengumpulan data dalam penelitian ini observasi, interview, dan dokumentasi. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis data kualitatif dengan metode deskriptif analisis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Pertama, Kompetensi pedagogik guru di MTs Attaqwa Bandar Batang memiliki lima kemampuan, yakni mampu mengelola pembelajaran, mampu memahami peserta didik, mampu merancang pembelajaran, mampu melaksanakan pembelajaran yang mendidik dan dialogis, dan mampu memanfaatkan teknologi pembelajaran. Kedua, Upaya yang dilakukan kepala sekolah dalam peningkatan kompetensi pedagogik guru di MTs Attaqwa Bandar Batang yakni: mengikuti seminar pelatihan dan pendidikan yang diadakan oleh Dinas Pendidikan maupun perguruan tinggi, mengaktifkan guru dalam kegiatan ekstrakurikuler, mengaktifkan guru dalam rapat sekolah, baik yang melibatkan komite sekolah maupun wali murid, dan melibatkan semua guru dalam kegiatan di sekolah. Ketiga, Faktor yang mendukung upaya kepala sekolah dalam peningkatan kompetensi pedagogik guru di MTs Attaqwa Bandar Batang, antara lain: adanya motivasi guru untuk maju, adanya pelatihan dan pendidikan bagi guru, siswa yang patuh dan mudah diatur. Sedangkan faktor yang menghambat, antara lain: watak atau tabiat dan kepribadian guru yang berbeda, kurangnya komunikasi dan kerjasama antara guru dan wali siswa, kurangnya dana kegiatan, dan kesibukan guru mengajar. Pendidikan : Mengajar dan Pengajar PAI14.1224 http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=122421 PAI14.1224 NAS u 12SK122421.00
score 11.174184