Respon Siswa Terhadap Penerapan Pembiasaan Ibadah MI NU Desa Jatirejo Kec. Ampelgading Kab. Pemalang

Respon siswa MI NU Jatirejo terhadap pelaksanaan sangat menyambut dengan baik hal ini sebagaimana didapatkan dalam hasil angket yang penulis ajukan yang dapat diklasifikasikan sebagai berikut : 1>. Sikap siswa dalam kegiatan pembiasaan ibadah sangat menyambut baik dan menyetujui kegiatan tersebut...

Descripció completa

Guardat en:
Dades bibliogràfiques
Autors principals: ALI MUSTOFA, Drs. H. Akhmad Zaeni, M. Ag
Format: Online
Idioma:Indonesia
Publicat: Jurusan Tarbiyah-Pendidikan Agama Islam- STAIN Pekalongan 2011
Accés en línia:http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=14321
Etiquetes: Afegir etiqueta
Sense etiquetes, Sigues el primer a etiquetar aquest registre!
Descripció
Sumari:Respon siswa MI NU Jatirejo terhadap pelaksanaan sangat menyambut dengan baik hal ini sebagaimana didapatkan dalam hasil angket yang penulis ajukan yang dapat diklasifikasikan sebagai berikut : 1>. Sikap siswa dalam kegiatan pembiasaan ibadah sangat menyambut baik dan menyetujui kegiatan tersebut, 2>. Kedisiplinan siswa dalam pelaksanaan kegitan pembiasaan ibadah dikategorikan baik, 3>. Ketekunan siswa dalam kegiatan pembiasaan ibadah rata-rata menunjukkan kategori tekun, 4>. Ketenangan dan intensitas dalam melaksanakan kegiatan pembiasaan cukup tenang dan intensif.