Peranan Pendidikan Agama Islam Dalam Meningkatkan Kemampuan Baca Tulis Al-Quran Pada Siswa Kelas III-VI SD Negeri 05 Wanarejan Kecamatan Taman Kabupaten Pemalang Tahun Pelajaran 2008/2009
Hasil penelitian ini menunjukkan perolehan nilai rata-rata untuk mata pelajaran Pendidikan Agama Islam dan Baca Tulis Al-Quran Pada Siswa Kelas III-VI SD Negeri 05 Wanarejan dari sejumlah 10 siswa setiap kelasnya tergolong baik, dengan rincian : Pada mata pelajaran Pendidikan Agama Islam kelas III...
Saved in:
Main Authors: | , |
---|---|
Format: | Online |
Language: | Indonesia |
Published: |
Jurusan Tarbiyah- Pendidikan Agama Islam- STAIN Pekalongan
2011
|
Online Access: | http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=5121 |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Hasil penelitian ini menunjukkan perolehan nilai rata-rata untuk mata pelajaran Pendidikan Agama Islam dan Baca Tulis Al-Quran Pada Siswa Kelas III-VI SD Negeri 05 Wanarejan dari sejumlah 10 siswa setiap kelasnya tergolong baik, dengan rincian : Pada mata pelajaran Pendidikan Agama Islam kelas III rata-ratanya 87, sedangkan untuk mata pelajaran BTQ rata-ratanya 77. Pada mata pelajaran Pendidikan Agama Islam kelas IV rata-ratanya 85,5, sedangkan untuk mata pelajaran BTQ rata-ratanya 75,5. Pada mata pelajaran Pendidikan Agama Islam kelas V rata-ratanya 88,5, sedangkan untuk mata pelajaran BTQ rata-ratanya 78,5. Pada mata pelajaran Pendidikan Agama Islam kelas VI rata-ratanya 87,5, sedangkan untuk mata pelajaran BTQ rata-ratanya 77,5. Tingginya perolehan nilai Pendidikan Agama Islam dan Baca Tulis Al-Quran Pada Siswa Kelas III-VI SD Negeri 05 Wanarejan menunjukkan adanya hubungan yang signifikan antara Peran Pendidikan Agama Islam dan Baca Tulis Al-Quran. Agar lebih optimal dalam prestasi siswa, maka perlu waktu yang cukup untuk pembinaan Baca Tulis Al-Quran dan fasilitas belajar yang memadai. |
---|