Implementasi Pendidikan Karakter Santriwati Pondok Pesantren Modern Daaru Ulil Albaab Tegal

Dalam rangka mewujudkan insan kamil sesuai dengan ajaran agama, perlu adanya peningkatan mutu dalam proses pendidikan yang salah satunya dengan mengedepankan aspek budi pekerti, moral dan kepribadian yang terwujud dalam karakter setiap peserta didik. Pendidikan karakter merupakan pendidikan moral da...

Fuld beskrivelse

Saved in:
Bibliografiske detaljer
Format: Online
Sprog:Indonesia
Udgivet: Jurusan Tarbiyah-Pendidikan Agama Islam- STAIN Pekalongan 2012
Online adgang:http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=990894
Tags: Tilføj Tag
Ingen Tags, Vær først til at tagge denne postø!
id oai:slims-990894
recordtype slims
institution IAIN Pekalongan
collection Book
language Indonesia
format Online
title Implementasi Pendidikan Karakter Santriwati Pondok Pesantren Modern Daaru Ulil Albaab Tegal
spellingShingle Implementasi Pendidikan Karakter Santriwati Pondok Pesantren Modern Daaru Ulil Albaab Tegal
title_short Implementasi Pendidikan Karakter Santriwati Pondok Pesantren Modern Daaru Ulil Albaab Tegal
title_full Implementasi Pendidikan Karakter Santriwati Pondok Pesantren Modern Daaru Ulil Albaab Tegal
title_fullStr Implementasi Pendidikan Karakter Santriwati Pondok Pesantren Modern Daaru Ulil Albaab Tegal
title_full_unstemmed Implementasi Pendidikan Karakter Santriwati Pondok Pesantren Modern Daaru Ulil Albaab Tegal
title_sort implementasi pendidikan karakter santriwati pondok pesantren modern daaru ulil albaab tegal
description Dalam rangka mewujudkan insan kamil sesuai dengan ajaran agama, perlu adanya peningkatan mutu dalam proses pendidikan yang salah satunya dengan mengedepankan aspek budi pekerti, moral dan kepribadian yang terwujud dalam karakter setiap peserta didik. Pendidikan karakter merupakan pendidikan moral dan budi pekerti yang lebih menekankan pada aspek pembiasaan baik berkaitan dengan Tuhan Yang Maha Esa, sesama makhluk, lingkungan sekitar. Pondok Pesantren Modern Daaru Ulil Albaab Tegal merupakan satu lembaga pendidikan yang ada di daerah pantura kabupaten Pemalang dan Tegal yang orientasi pendidikannya mengarah pada pembentukan akhlak santriwati yang kemudian diaplikasikan dalam kehidupan mereka sehari-hari yang pada akhirnya menjadi karakter santriwatinya. Hal tersebutlah yang mendorong peneliti untuk melakukan penelitian ini. Dari uraian tersebut dirumuskan permasalahan yaitu Bagaimana konsep pendidikan karakter santriwati Pondok Pesantren Modern Daaru Ulil Albaab Tegal, Bagaimana implementasi pendidikan karakter santriwati pondok pesantren modern Daaru Ulil Albaab Tegal, dan Bagaimana tantangan serta cara penanggulangan masalah pendidikan karakter santriwati pondok pesantren modern Daaru Ulil Albaab Tegal. Adapun tujuan dalam penelitian ini adalah Untuk mendeskripsikan konsep dan implementasi pendidikan karakter santriwati pondok pesantren modern Daaru Ulil Albaab Tegal dan mengetahui berbagai tantangan serta cara penanggulangan masalah pendidikan karakter santriwati pondok pesantren modern Daaru Ulil Albaab Tegal. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa implementasi pendidikan karakter santriwati pondok pesantren modern Daaru Ulil Albaab Tegal baik. Hal ini dikarenakan adanya kesinambungan antara konsep dengan praktik pendidikan karakter di pondok modern Daaru Ulil Albaab Tegal serta sangat bermanfaat bagi kehidupan para santriwati baik semesta di pondok maupun kelak di luar nanti. Adapun tantangan-tantangan yang akan dihadapi dapat teratasi dengan adanya berbagai solusi yang telah diupayakan.
publisher Jurusan Tarbiyah-Pendidikan Agama Islam- STAIN Pekalongan
publishDate 2012
url http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=990894
_version_ 1690546599781990400
spelling oai:slims-990894Implementasi Pendidikan Karakter Santriwati Pondok Pesantren Modern Daaru Ulil Albaab Tegal Jurusan Tarbiyah-Pendidikan Agama Islam- STAIN Pekalongan 2012 Indonesia xiii.;.90 hal.; 21 X 30 cm. Dalam rangka mewujudkan insan kamil sesuai dengan ajaran agama, perlu adanya peningkatan mutu dalam proses pendidikan yang salah satunya dengan mengedepankan aspek budi pekerti, moral dan kepribadian yang terwujud dalam karakter setiap peserta didik. Pendidikan karakter merupakan pendidikan moral dan budi pekerti yang lebih menekankan pada aspek pembiasaan baik berkaitan dengan Tuhan Yang Maha Esa, sesama makhluk, lingkungan sekitar. Pondok Pesantren Modern Daaru Ulil Albaab Tegal merupakan satu lembaga pendidikan yang ada di daerah pantura kabupaten Pemalang dan Tegal yang orientasi pendidikannya mengarah pada pembentukan akhlak santriwati yang kemudian diaplikasikan dalam kehidupan mereka sehari-hari yang pada akhirnya menjadi karakter santriwatinya. Hal tersebutlah yang mendorong peneliti untuk melakukan penelitian ini. Dari uraian tersebut dirumuskan permasalahan yaitu Bagaimana konsep pendidikan karakter santriwati Pondok Pesantren Modern Daaru Ulil Albaab Tegal, Bagaimana implementasi pendidikan karakter santriwati pondok pesantren modern Daaru Ulil Albaab Tegal, dan Bagaimana tantangan serta cara penanggulangan masalah pendidikan karakter santriwati pondok pesantren modern Daaru Ulil Albaab Tegal. Adapun tujuan dalam penelitian ini adalah Untuk mendeskripsikan konsep dan implementasi pendidikan karakter santriwati pondok pesantren modern Daaru Ulil Albaab Tegal dan mengetahui berbagai tantangan serta cara penanggulangan masalah pendidikan karakter santriwati pondok pesantren modern Daaru Ulil Albaab Tegal. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa implementasi pendidikan karakter santriwati pondok pesantren modern Daaru Ulil Albaab Tegal baik. Hal ini dikarenakan adanya kesinambungan antara konsep dengan praktik pendidikan karakter di pondok modern Daaru Ulil Albaab Tegal serta sangat bermanfaat bagi kehidupan para santriwati baik semesta di pondok maupun kelak di luar nanti. Adapun tantangan-tantangan yang akan dihadapi dapat teratasi dengan adanya berbagai solusi yang telah diupayakan. Dalam rangka mewujudkan insan kamil sesuai dengan ajaran agama, perlu adanya peningkatan mutu dalam proses pendidikan yang salah satunya dengan mengedepankan aspek budi pekerti, moral dan kepribadian yang terwujud dalam karakter setiap peserta didik. Pendidikan karakter merupakan pendidikan moral dan budi pekerti yang lebih menekankan pada aspek pembiasaan baik berkaitan dengan Tuhan Yang Maha Esa, sesama makhluk, lingkungan sekitar. Pondok Pesantren Modern Daaru Ulil Albaab Tegal merupakan satu lembaga pendidikan yang ada di daerah pantura kabupaten Pemalang dan Tegal yang orientasi pendidikannya mengarah pada pembentukan akhlak santriwati yang kemudian diaplikasikan dalam kehidupan mereka sehari-hari yang pada akhirnya menjadi karakter santriwatinya. Hal tersebutlah yang mendorong peneliti untuk melakukan penelitian ini. Dari uraian tersebut dirumuskan permasalahan yaitu Bagaimana konsep pendidikan karakter santriwati Pondok Pesantren Modern Daaru Ulil Albaab Tegal, Bagaimana implementasi pendidikan karakter santriwati pondok pesantren modern Daaru Ulil Albaab Tegal, dan Bagaimana tantangan serta cara penanggulangan masalah pendidikan karakter santriwati pondok pesantren modern Daaru Ulil Albaab Tegal. Adapun tujuan dalam penelitian ini adalah Untuk mendeskripsikan konsep dan implementasi pendidikan karakter santriwati pondok pesantren modern Daaru Ulil Albaab Tegal dan mengetahui berbagai tantangan serta cara penanggulangan masalah pendidikan karakter santriwati pondok pesantren modern Daaru Ulil Albaab Tegal. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa implementasi pendidikan karakter santriwati pondok pesantren modern Daaru Ulil Albaab Tegal baik. Hal ini dikarenakan adanya kesinambungan antara konsep dengan praktik pendidikan karakter di pondok modern Daaru Ulil Albaab Tegal serta sangat bermanfaat bagi kehidupan para santriwati baik semesta di pondok maupun kelak di luar nanti. Adapun tantangan-tantangan yang akan dihadapi dapat teratasi dengan adanya berbagai solusi yang telah diupayakan. PAI12.408 http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=990894 PAI12.408 KAR i
score 11.174184