Pengaruh PER (Price Earning Ratio), EPS (Earning Per Share), ROA (Return on Asset) dan DER (Debt To Equity Ratio) Terhadap Harga Saham Syariah Pada Perusahaan Di Jakarta Islamic Index Periode 2011-2014

ABSTRAKSI Fitrianto, Moh. Teguh. 2015. Pengaruh PER (Price Earnig Ratio), EPS (Earnings Per Share), ROA (Return On Asset) dan DER (Debt To Equity Ratio) Terhadap Harga Saham Syariah. (Studi Kasus: Perusahaan Di JII Periode 2011-2014). Skripsi Jurusan Syariah dan ekonomi Islam Program Studi Ekonomi...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Moh. Teguh Fitrianto (231308992), Dra. RITA RAHMAWATI, M.Pd., Gunawan Aji, M.Si, Akt.
Format: Online
Language:Indonesia
Published: Prodi S-1 Ekonomi Syariah Jurusan Syariah dan Ekonomi Islam STAIN Pekalongan 2015
Online Access:http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=991494
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
id oai:slims-991494
recordtype slims
institution IAIN Pekalongan
collection Book
language Indonesia
format Online
author Moh. Teguh Fitrianto (231308992)
Dra. RITA RAHMAWATI, M.Pd.
Gunawan Aji, M.Si, Akt.
spellingShingle Moh. Teguh Fitrianto (231308992)
Dra. RITA RAHMAWATI, M.Pd.
Gunawan Aji, M.Si, Akt.
Pengaruh PER (Price Earning Ratio), EPS (Earning Per Share), ROA (Return on Asset) dan DER (Debt To Equity Ratio) Terhadap Harga Saham Syariah Pada Perusahaan Di Jakarta Islamic Index Periode 2011-2014
author_facet Moh. Teguh Fitrianto (231308992)
Dra. RITA RAHMAWATI, M.Pd.
Gunawan Aji, M.Si, Akt.
author_sort Moh. Teguh Fitrianto (231308992)
title Pengaruh PER (Price Earning Ratio), EPS (Earning Per Share), ROA (Return on Asset) dan DER (Debt To Equity Ratio) Terhadap Harga Saham Syariah Pada Perusahaan Di Jakarta Islamic Index Periode 2011-2014
title_short Pengaruh PER (Price Earning Ratio), EPS (Earning Per Share), ROA (Return on Asset) dan DER (Debt To Equity Ratio) Terhadap Harga Saham Syariah Pada Perusahaan Di Jakarta Islamic Index Periode 2011-2014
title_full Pengaruh PER (Price Earning Ratio), EPS (Earning Per Share), ROA (Return on Asset) dan DER (Debt To Equity Ratio) Terhadap Harga Saham Syariah Pada Perusahaan Di Jakarta Islamic Index Periode 2011-2014
title_fullStr Pengaruh PER (Price Earning Ratio), EPS (Earning Per Share), ROA (Return on Asset) dan DER (Debt To Equity Ratio) Terhadap Harga Saham Syariah Pada Perusahaan Di Jakarta Islamic Index Periode 2011-2014
title_full_unstemmed Pengaruh PER (Price Earning Ratio), EPS (Earning Per Share), ROA (Return on Asset) dan DER (Debt To Equity Ratio) Terhadap Harga Saham Syariah Pada Perusahaan Di Jakarta Islamic Index Periode 2011-2014
title_sort pengaruh per (price earning ratio), eps (earning per share), roa (return on asset) dan der (debt to equity ratio) terhadap harga saham syariah pada perusahaan di jakarta islamic index periode 2011-2014
description ABSTRAKSI Fitrianto, Moh. Teguh. 2015. Pengaruh PER (Price Earnig Ratio), EPS (Earnings Per Share), ROA (Return On Asset) dan DER (Debt To Equity Ratio) Terhadap Harga Saham Syariah. (Studi Kasus: Perusahaan Di JII Periode 2011-2014). Skripsi Jurusan Syariah dan ekonomi Islam Program Studi Ekonomi Syariah Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Pekalongan. Dra. Rita Rahmawati, M. Pd. dan Gunawan Aji, M. Si, Akt. Kata Kunci: PER, EPS, DER, ROA, Harga Saham Syariah. Rasio keuangan memiliki peran penting dalam melakukan analisa terhadap kondisi keuangan suatu perusahaan. Pengguna laporan keuangan perusahaan membutuhkan informasi yang dapat dipahami, relevan, andal dan dapat dibandingkan dalam mengevaluasi posisi keuangan dan kinerja perusahaan serta berguna dalam pengambilan keputusan ekonomi. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh variabel PER (Price Earnig Ratio) Terhadap Harga Saham Syariah, EPS (Earnings Per Share) Terhadap Harga Saham Syariah, ROA (Return On Asset) Terhadap Harga Saham Syariah dan DER (Debt To Equity Ratio) Terhadap Harga Saham Syariah serta pengaruh PER, EPS, ROA dan DER Terhadap Harga Saham Syariah pada perusahaan yang terdaftar di JII. Jenis penelitian ini adalah korelasi dengan pendekatan kuantitatif. Teknik analisis data menggunakan uji asumsi klasik yang meliputi uji normalitas, uji multikolonieritas, uji autokorelasi dan uji heteroskedastisitas serta regresi linear berganda dengan persamaan kuadrat terkecil. Sementara itu, uji hipotesis menggunakan t-statistik untuk menguji koefisien regresi secara parsial serta F-statistik untuk menguji keberartian pengaruh secara bersama-sama dengan level of significance 5%. Berdasarkan hasil uji t secara parsial bahwa variabel PER, EPS dan DER berpengaruh positif signifikan terhadap harga saham syariah. Sedangkan variabel ROA tidak berpengaruh signifikan terhadap harga saham syariah. Semantara itu, secara simultan didapat nilai F-hitung sebasar 18,610 dengan signifiksnsi sebesar 0,000 lebih kecil dari tingkat signifikansi (α) 5% yang berarti secara simultan PER, EPS, ROA dan DER terdapat pengaruh yang signifikan terhadap harga saham syariah. Selanjutnya model ini memiliki nilai adjusted R2 sebesar 0,668 yang berarti sebesar 66,8% ROA dapat dijelaskan oleh variabel PER, EPS, ROA dan DER. Sedangkan sisanya 33,2% dapat dijelaskan oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.
publisher Prodi S-1 Ekonomi Syariah Jurusan Syariah dan Ekonomi Islam STAIN Pekalongan
publishDate 2015
url http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=991494
_version_ 1690546540444123136
spelling oai:slims-991494Pengaruh PER (Price Earning Ratio), EPS (Earning Per Share), ROA (Return on Asset) dan DER (Debt To Equity Ratio) Terhadap Harga Saham Syariah Pada Perusahaan Di Jakarta Islamic Index Periode 2011-2014 Moh. Teguh Fitrianto (231308992) Dra. RITA RAHMAWATI, M.Pd. Gunawan Aji, M.Si, Akt. Prodi S-1 Ekonomi Syariah Jurusan Syariah dan Ekonomi Islam STAIN Pekalongan 2015 Indonesia SKRIPSI EKOS SKRIPSI EKOS xv, 88 hlm.; 30 cm;Bibliografi: 86-88 ABSTRAKSI Fitrianto, Moh. Teguh. 2015. Pengaruh PER (Price Earnig Ratio), EPS (Earnings Per Share), ROA (Return On Asset) dan DER (Debt To Equity Ratio) Terhadap Harga Saham Syariah. (Studi Kasus: Perusahaan Di JII Periode 2011-2014). Skripsi Jurusan Syariah dan ekonomi Islam Program Studi Ekonomi Syariah Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Pekalongan. Dra. Rita Rahmawati, M. Pd. dan Gunawan Aji, M. Si, Akt. Kata Kunci: PER, EPS, DER, ROA, Harga Saham Syariah. Rasio keuangan memiliki peran penting dalam melakukan analisa terhadap kondisi keuangan suatu perusahaan. Pengguna laporan keuangan perusahaan membutuhkan informasi yang dapat dipahami, relevan, andal dan dapat dibandingkan dalam mengevaluasi posisi keuangan dan kinerja perusahaan serta berguna dalam pengambilan keputusan ekonomi. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh variabel PER (Price Earnig Ratio) Terhadap Harga Saham Syariah, EPS (Earnings Per Share) Terhadap Harga Saham Syariah, ROA (Return On Asset) Terhadap Harga Saham Syariah dan DER (Debt To Equity Ratio) Terhadap Harga Saham Syariah serta pengaruh PER, EPS, ROA dan DER Terhadap Harga Saham Syariah pada perusahaan yang terdaftar di JII. Jenis penelitian ini adalah korelasi dengan pendekatan kuantitatif. Teknik analisis data menggunakan uji asumsi klasik yang meliputi uji normalitas, uji multikolonieritas, uji autokorelasi dan uji heteroskedastisitas serta regresi linear berganda dengan persamaan kuadrat terkecil. Sementara itu, uji hipotesis menggunakan t-statistik untuk menguji koefisien regresi secara parsial serta F-statistik untuk menguji keberartian pengaruh secara bersama-sama dengan level of significance 5%. Berdasarkan hasil uji t secara parsial bahwa variabel PER, EPS dan DER berpengaruh positif signifikan terhadap harga saham syariah. Sedangkan variabel ROA tidak berpengaruh signifikan terhadap harga saham syariah. Semantara itu, secara simultan didapat nilai F-hitung sebasar 18,610 dengan signifiksnsi sebesar 0,000 lebih kecil dari tingkat signifikansi (α) 5% yang berarti secara simultan PER, EPS, ROA dan DER terdapat pengaruh yang signifikan terhadap harga saham syariah. Selanjutnya model ini memiliki nilai adjusted R2 sebesar 0,668 yang berarti sebesar 66,8% ROA dapat dijelaskan oleh variabel PER, EPS, ROA dan DER. Sedangkan sisanya 33,2% dapat dijelaskan oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. ABSTRAKSI Fitrianto, Moh. Teguh. 2015. Pengaruh PER (Price Earnig Ratio), EPS (Earnings Per Share), ROA (Return On Asset) dan DER (Debt To Equity Ratio) Terhadap Harga Saham Syariah. (Studi Kasus: Perusahaan Di JII Periode 2011-2014). Skripsi Jurusan Syariah dan ekonomi Islam Program Studi Ekonomi Syariah Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Pekalongan. Dra. Rita Rahmawati, M. Pd. dan Gunawan Aji, M. Si, Akt. Kata Kunci: PER, EPS, DER, ROA, Harga Saham Syariah. Rasio keuangan memiliki peran penting dalam melakukan analisa terhadap kondisi keuangan suatu perusahaan. Pengguna laporan keuangan perusahaan membutuhkan informasi yang dapat dipahami, relevan, andal dan dapat dibandingkan dalam mengevaluasi posisi keuangan dan kinerja perusahaan serta berguna dalam pengambilan keputusan ekonomi. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh variabel PER (Price Earnig Ratio) Terhadap Harga Saham Syariah, EPS (Earnings Per Share) Terhadap Harga Saham Syariah, ROA (Return On Asset) Terhadap Harga Saham Syariah dan DER (Debt To Equity Ratio) Terhadap Harga Saham Syariah serta pengaruh PER, EPS, ROA dan DER Terhadap Harga Saham Syariah pada perusahaan yang terdaftar di JII. Jenis penelitian ini adalah korelasi dengan pendekatan kuantitatif. Teknik analisis data menggunakan uji asumsi klasik yang meliputi uji normalitas, uji multikolonieritas, uji autokorelasi dan uji heteroskedastisitas serta regresi linear berganda dengan persamaan kuadrat terkecil. Sementara itu, uji hipotesis menggunakan t-statistik untuk menguji koefisien regresi secara parsial serta F-statistik untuk menguji keberartian pengaruh secara bersama-sama dengan level of significance 5%. Berdasarkan hasil uji t secara parsial bahwa variabel PER, EPS dan DER berpengaruh positif signifikan terhadap harga saham syariah. Sedangkan variabel ROA tidak berpengaruh signifikan terhadap harga saham syariah. Semantara itu, secara simultan didapat nilai F-hitung sebasar 18,610 dengan signifiksnsi sebesar 0,000 lebih kecil dari tingkat signifikansi (α) 5% yang berarti secara simultan PER, EPS, ROA dan DER terdapat pengaruh yang signifikan terhadap harga saham syariah. Selanjutnya model ini memiliki nilai adjusted R2 sebesar 0,668 yang berarti sebesar 66,8% ROA dapat dijelaskan oleh variabel PER, EPS, ROA dan DER. Sedangkan sisanya 33,2% dapat dijelaskan oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Analisis Manajemen Keuangan Saham 658.15 http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=991494 SK EKOS 16.027 FIT p 16SK1613027.00 http://103.142.62.240:80/perpus/repository/11.+BAB+I+edit.pdf http://103.142.62.240:80/perpus/repository/15.+BAB+V+edit.pdf http://103.142.62.240:80/perpus/repository/16.+DAFTAR+PUSTAKA.pdf http://103.142.62.240:80/perpus/images/docs/cover.jpg.jpg
score 11.174184