Akhlak Perspektif Tasawuf - Syeikh Abdurrauf As-Singkili

Buku ini membuktikan bahwa akhlak merupakan implikasi daya akal, rasa dan iman. Dalam kajian ini dikemukakan lima bahasan pokok akhlak. Pertama, akhlak berhubungan dengan pemahaman yang jelas tentang eksistensi manusia sebagai makhluk merdeka dan bertanggungjawab. Kedua, ahklah berhubungan dengan pe...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Damanhuri
Format: Online
Language:Indonesia
Published: Lectura Press 2013
Online Access:http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=992458
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
id oai:slims-992458
recordtype slims
spelling oai:slims-992458Akhlak Perspektif Tasawuf - Syeikh Abdurrauf As-Singkili Damanhuri Lectura Press 2013 Cet. 1 Indonesia BUKU BUKU xii, 302 hlm.; 21 cm Buku ini membuktikan bahwa akhlak merupakan implikasi daya akal, rasa dan iman. Dalam kajian ini dikemukakan lima bahasan pokok akhlak. Pertama, akhlak berhubungan dengan pemahaman yang jelas tentang eksistensi manusia sebagai makhluk merdeka dan bertanggungjawab. Kedua, ahklah berhubungan dengan pemahaman yang benar tentang fungsi manusia sebagai khalifah Allah yang bertugas memakmurkan bumi dan melestarikannya. Ketiga, akhlak berhubungan dengan keyakinan yang benar terhadap tujuan hidup manusia di dunia dan kehidupan abadi di akhirat. Keempat, akhlak berhubungan dengan pemahaman terhadap tujuan penciptaan manusia sebagai makhluk beribadah kepada Allah. Kelima, akhlak berhubungan dengan pemahaman yang baik terhadap eksistensi manusia sebagai makhluk fitrah yang ingin kedamaian dan kebahagiaan. Buku ini mengungkan pemikiran Syeikh Abdurrauf As-Singkili tentang persoalan akhlak yang menjadi salah satu dimensi penting dalam Islam, karena akhlak itu sendiri menyangkut manusia dan kehidupannya dengan berlandaskan Al-Quran dan Hadis. Akhlak tidak hanya menyelesaikan persoalan lahir melainkan batin juga. Syeikh Abdurrauf As-Singkili juga beragumen akhlak adalah unsur yang dapat menjadi penunjang bagi penguatan kedudukan nasab. Buku ini membuktikan bahwa akhlak merupakan implikasi daya akal, rasa dan iman. Dalam kajian ini dikemukakan lima bahasan pokok akhlak. Pertama, akhlak berhubungan dengan pemahaman yang jelas tentang eksistensi manusia sebagai makhluk merdeka dan bertanggungjawab. Kedua, ahklah berhubungan dengan pemahaman yang benar tentang fungsi manusia sebagai khalifah Allah yang bertugas memakmurkan bumi dan melestarikannya. Ketiga, akhlak berhubungan dengan keyakinan yang benar terhadap tujuan hidup manusia di dunia dan kehidupan abadi di akhirat. Keempat, akhlak berhubungan dengan pemahaman terhadap tujuan penciptaan manusia sebagai makhluk beribadah kepada Allah. Kelima, akhlak berhubungan dengan pemahaman yang baik terhadap eksistensi manusia sebagai makhluk fitrah yang ingin kedamaian dan kebahagiaan. Buku ini mengungkan pemikiran Syeikh Abdurrauf As-Singkili tentang persoalan akhlak yang menjadi salah satu dimensi penting dalam Islam, karena akhlak itu sendiri menyangkut manusia dan kehidupannya dengan berlandaskan Al-Quran dan Hadis. Akhlak tidak hanya menyelesaikan persoalan lahir melainkan batin juga. Syeikh Abdurrauf As-Singkili juga beragumen akhlak adalah unsur yang dapat menjadi penunjang bagi penguatan kedudukan nasab. Syeikh Abdurrauf As-Singkili Tasawuf Akhlaqi 2X5.211 http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=992458 9786028766678 TD 2X5.211 DAM a 15TD151467.00 http://103.142.62.240:80/perpus/images/docs/Akhlak_Perspektif_Tasawuf_-_Syeikh_Abdurrauf_As-Singkili.jpg.jpg
institution IAIN Pekalongan
collection Book
language Indonesia
format Online
author Damanhuri
spellingShingle Damanhuri
Akhlak Perspektif Tasawuf - Syeikh Abdurrauf As-Singkili
author_facet Damanhuri
author_sort Damanhuri
title Akhlak Perspektif Tasawuf - Syeikh Abdurrauf As-Singkili
title_short Akhlak Perspektif Tasawuf - Syeikh Abdurrauf As-Singkili
title_full Akhlak Perspektif Tasawuf - Syeikh Abdurrauf As-Singkili
title_fullStr Akhlak Perspektif Tasawuf - Syeikh Abdurrauf As-Singkili
title_full_unstemmed Akhlak Perspektif Tasawuf - Syeikh Abdurrauf As-Singkili
title_sort akhlak perspektif tasawuf - syeikh abdurrauf as-singkili
description Buku ini membuktikan bahwa akhlak merupakan implikasi daya akal, rasa dan iman. Dalam kajian ini dikemukakan lima bahasan pokok akhlak. Pertama, akhlak berhubungan dengan pemahaman yang jelas tentang eksistensi manusia sebagai makhluk merdeka dan bertanggungjawab. Kedua, ahklah berhubungan dengan pemahaman yang benar tentang fungsi manusia sebagai khalifah Allah yang bertugas memakmurkan bumi dan melestarikannya. Ketiga, akhlak berhubungan dengan keyakinan yang benar terhadap tujuan hidup manusia di dunia dan kehidupan abadi di akhirat. Keempat, akhlak berhubungan dengan pemahaman terhadap tujuan penciptaan manusia sebagai makhluk beribadah kepada Allah. Kelima, akhlak berhubungan dengan pemahaman yang baik terhadap eksistensi manusia sebagai makhluk fitrah yang ingin kedamaian dan kebahagiaan. Buku ini mengungkan pemikiran Syeikh Abdurrauf As-Singkili tentang persoalan akhlak yang menjadi salah satu dimensi penting dalam Islam, karena akhlak itu sendiri menyangkut manusia dan kehidupannya dengan berlandaskan Al-Quran dan Hadis. Akhlak tidak hanya menyelesaikan persoalan lahir melainkan batin juga. Syeikh Abdurrauf As-Singkili juga beragumen akhlak adalah unsur yang dapat menjadi penunjang bagi penguatan kedudukan nasab.
publisher Lectura Press
publishDate 2013
url http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=992458
_version_ 1690546494136909824
score 11.174184