Peran Guru Dalam Meningkatkan Kemampuan Membaca Al-qur'an Melalui Metode Tilawatil Pada Anak Usia Dini Kelompok A RA Muslimat FADHILAH ABSUL GHANI Cicedog Kersana Brebes
FAJARLIANI NURLAELA.(2024113001).2017. Peran Guru dalam Meningkatkan Kemampuan Membaca Al-Qur’an Melalui Metode Tilawati Pada Anak Usia Dini Kelompok A RA Muslimat Fadhilah Abdul Ghani Cigedog Kersana Brebes. Jurusan Pendidikan Islam Anak Usia Dini Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan 2017. Pembimbin...
Saved in:
Main Authors: | , |
---|---|
格式: | Online |
语言: | Indonesia |
出版: |
Jurusan S-1 Pendidikan Islam Anak Usia Dini FTIK IAIN Pekalongan
2017
|
在线阅读: | http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=995040 |
标签: |
添加标签
没有标签, 成为第一个标记此记录!
|
总结: | FAJARLIANI NURLAELA.(2024113001).2017. Peran Guru dalam Meningkatkan Kemampuan Membaca Al-Qur’an Melalui Metode Tilawati Pada Anak Usia Dini Kelompok A RA Muslimat Fadhilah Abdul Ghani Cigedog Kersana Brebes. Jurusan Pendidikan Islam Anak Usia Dini Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan 2017. Pembimbing Dr. H. Muhlisin, M.Ag.
Kata kunci : Peran Guru, Kemampuan Membaca Al-Qur’an, Metode Tilawati.
Pintu pertama dalam mengenalkan Al-Qur’an kepada anak usia dini adalah dengan membaca. Membaca Al-Qur’an merupakan perintah Agama. Belajar membaca Al-Qur’an juga membutuhkan metode yang cepat. Salah satu metode itu adalah metode Tilawati. Metode Tilawati adalah sebuah cara membaca dengan menggunakan irama lagu rost.
Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah: Bagaimana kemampuan membaca A- Qur’an anak usia dini kelompok A RA Muslimat Fadhilah Abdul Ghani Cigedog Kersana Brebes?. Bagaimana peran guru dalam meningkatkan kemampuan membaca Al-Qur’an melalui metode Tilawati pada anak usia dini kelompok A RA Muslimat Fadhilah Abdul Ghani Cigedog Kersana Brebes?, serta apa saja faktor pendukung dan penghambat dalam pembelajaran Al-Qur’an Anak Usia Dini melalui metode Tilawati kelompok A RA Muslimat Fadhilah Abdul Ghani Cigedog Kersana Brebes?
Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian lapangan. Teknik pengumpulannya berupa wawancara, observasi dan dokumentasi. Teknik analisisnya menggunakan analisis deskriptif.
|
---|