Implementasi Kurikulum 2013 Pada Pembelajaran Sentra Ibadah di TK Muslimat NU MASYITHOH 08 Kramatsari Pekalongan

Munawaroh. 2024213014. 2017.Implementasi Kurikulum 2013 PAUD Pada Pembelajaran Sentra Ibadahdi TK Muslimat NU Masyithoh 08 Kramatsari Pekalongan. Pembimbing : H. Miftahul Huda, M.Ag. Kata kunci : Kurikulum 2013 PAUD, Sentra Ibadah. Kurikulum 2013 PAUD sudah lama disosialisakan oleh Kementrian...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: H.Miftahul Huda M.Ag, Munawaroh (2024213014)
Format: Online
Language:Indonesia
Published: Jurusan S-1 Pendidikan Islam Anak Usia Dini FTIK IAIN Pekalongan 2017
Online Access:http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=995050
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
id oai:slims-995050
recordtype slims
spelling oai:slims-995050Implementasi Kurikulum 2013 Pada Pembelajaran Sentra Ibadah di TK Muslimat NU MASYITHOH 08 Kramatsari Pekalongan H.Miftahul Huda M.Ag Munawaroh (2024213014) Jurusan S-1 Pendidikan Islam Anak Usia Dini FTIK IAIN Pekalongan 2017 Indonesia SKRIPSI PIAUD SKRIPSI PIAUD xvi, 96 hlm.29 cm; Blibiografi : 97-99 Munawaroh. 2024213014. 2017.Implementasi Kurikulum 2013 PAUD Pada Pembelajaran Sentra Ibadahdi TK Muslimat NU Masyithoh 08 Kramatsari Pekalongan. Pembimbing : H. Miftahul Huda, M.Ag. Kata kunci : Kurikulum 2013 PAUD, Sentra Ibadah. Kurikulum 2013 PAUD sudah lama disosialisakan oleh Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan untuk diterapkan pada lembaga PAUD. Namun pada kenyataannya masih banyak lembaga PAUD belum menerapkan Kurikulum 2013 PAUD.TK Muslimat NU Masyithoh 08 Kramatsari Pekalongan telah menerapkan Kurikulum 2013 PAUD lebih awal dibanding lembaga PAUD di Kota Pekalongan. Selain menggunakan Kurikulum 2013 PAUD, TK Muslimat NU Masyithoh 08 Kramatsari juga menggunakan model pembelajaran sentra dengan menggunakan pendekatan saintifik. Fokus sentra pada penelitian ini adalah sentra ibadah agar lebih mudah dalam proses penelitian. Rumusan masalah penelitian ini adalah: Bagaimana implementasi Kurikulum 2013 PAUD pada pembelajaran sentra ibadah di TK Muslimat NU Masyithoh 08 Kramatsari Pekalongan? Apa saja faktor pendukung dan penghambat implementasi Kurikulum 2013 PAUD pada pembelajaran sentra ibadah di TK Muslimat NU Masyithoh 08 Kramatsari Pekalongan?Tujuan dari penelitian ini adalahUntuk mendeskripsikan implementasi Kurikulum 2013 PAUD pada pembelajaran sentra ibadah di TK Muslimat NU Masyithoh 08 Kramatsari Pekalongan dan Untuk mendeskripsikan faktor pendukung dan penghambat Implementasi Kurikulum 2013 PAUD pada pembelajaran sentra ibadah di TK Muslimat NU Masyithoh 08 Kramatsari Pekalongan. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan dengan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan metode observasi, wawancara, dokumentasi. Teknik analisis data meliputi : reduksi data, penyajian data dan verifikasi data. Munawaroh. 2024213014. 2017.Implementasi Kurikulum 2013 PAUD Pada Pembelajaran Sentra Ibadahdi TK Muslimat NU Masyithoh 08 Kramatsari Pekalongan. Pembimbing : H. Miftahul Huda, M.Ag. Kata kunci : Kurikulum 2013 PAUD, Sentra Ibadah. Kurikulum 2013 PAUD sudah lama disosialisakan oleh Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan untuk diterapkan pada lembaga PAUD. Namun pada kenyataannya masih banyak lembaga PAUD belum menerapkan Kurikulum 2013 PAUD.TK Muslimat NU Masyithoh 08 Kramatsari Pekalongan telah menerapkan Kurikulum 2013 PAUD lebih awal dibanding lembaga PAUD di Kota Pekalongan. Selain menggunakan Kurikulum 2013 PAUD, TK Muslimat NU Masyithoh 08 Kramatsari juga menggunakan model pembelajaran sentra dengan menggunakan pendekatan saintifik. Fokus sentra pada penelitian ini adalah sentra ibadah agar lebih mudah dalam proses penelitian. Rumusan masalah penelitian ini adalah: Bagaimana implementasi Kurikulum 2013 PAUD pada pembelajaran sentra ibadah di TK Muslimat NU Masyithoh 08 Kramatsari Pekalongan? Apa saja faktor pendukung dan penghambat implementasi Kurikulum 2013 PAUD pada pembelajaran sentra ibadah di TK Muslimat NU Masyithoh 08 Kramatsari Pekalongan?Tujuan dari penelitian ini adalahUntuk mendeskripsikan implementasi Kurikulum 2013 PAUD pada pembelajaran sentra ibadah di TK Muslimat NU Masyithoh 08 Kramatsari Pekalongan dan Untuk mendeskripsikan faktor pendukung dan penghambat Implementasi Kurikulum 2013 PAUD pada pembelajaran sentra ibadah di TK Muslimat NU Masyithoh 08 Kramatsari Pekalongan. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan dengan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan metode observasi, wawancara, dokumentasi. Teknik analisis data meliputi : reduksi data, penyajian data dan verifikasi data. PAUD - Kurikulum 2013 - Ibadah 372.21 http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=995050 SK PIAUD 18.012 MUN i 18SK1824012.00
institution IAIN Pekalongan
collection Book
language Indonesia
format Online
author H.Miftahul Huda M.Ag
Munawaroh (2024213014)
spellingShingle H.Miftahul Huda M.Ag
Munawaroh (2024213014)
Implementasi Kurikulum 2013 Pada Pembelajaran Sentra Ibadah di TK Muslimat NU MASYITHOH 08 Kramatsari Pekalongan
author_facet H.Miftahul Huda M.Ag
Munawaroh (2024213014)
author_sort H.Miftahul Huda M.Ag
title Implementasi Kurikulum 2013 Pada Pembelajaran Sentra Ibadah di TK Muslimat NU MASYITHOH 08 Kramatsari Pekalongan
title_short Implementasi Kurikulum 2013 Pada Pembelajaran Sentra Ibadah di TK Muslimat NU MASYITHOH 08 Kramatsari Pekalongan
title_full Implementasi Kurikulum 2013 Pada Pembelajaran Sentra Ibadah di TK Muslimat NU MASYITHOH 08 Kramatsari Pekalongan
title_fullStr Implementasi Kurikulum 2013 Pada Pembelajaran Sentra Ibadah di TK Muslimat NU MASYITHOH 08 Kramatsari Pekalongan
title_full_unstemmed Implementasi Kurikulum 2013 Pada Pembelajaran Sentra Ibadah di TK Muslimat NU MASYITHOH 08 Kramatsari Pekalongan
title_sort implementasi kurikulum 2013 pada pembelajaran sentra ibadah di tk muslimat nu masyithoh 08 kramatsari pekalongan
description Munawaroh. 2024213014. 2017.Implementasi Kurikulum 2013 PAUD Pada Pembelajaran Sentra Ibadahdi TK Muslimat NU Masyithoh 08 Kramatsari Pekalongan. Pembimbing : H. Miftahul Huda, M.Ag. Kata kunci : Kurikulum 2013 PAUD, Sentra Ibadah. Kurikulum 2013 PAUD sudah lama disosialisakan oleh Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan untuk diterapkan pada lembaga PAUD. Namun pada kenyataannya masih banyak lembaga PAUD belum menerapkan Kurikulum 2013 PAUD.TK Muslimat NU Masyithoh 08 Kramatsari Pekalongan telah menerapkan Kurikulum 2013 PAUD lebih awal dibanding lembaga PAUD di Kota Pekalongan. Selain menggunakan Kurikulum 2013 PAUD, TK Muslimat NU Masyithoh 08 Kramatsari juga menggunakan model pembelajaran sentra dengan menggunakan pendekatan saintifik. Fokus sentra pada penelitian ini adalah sentra ibadah agar lebih mudah dalam proses penelitian. Rumusan masalah penelitian ini adalah: Bagaimana implementasi Kurikulum 2013 PAUD pada pembelajaran sentra ibadah di TK Muslimat NU Masyithoh 08 Kramatsari Pekalongan? Apa saja faktor pendukung dan penghambat implementasi Kurikulum 2013 PAUD pada pembelajaran sentra ibadah di TK Muslimat NU Masyithoh 08 Kramatsari Pekalongan?Tujuan dari penelitian ini adalahUntuk mendeskripsikan implementasi Kurikulum 2013 PAUD pada pembelajaran sentra ibadah di TK Muslimat NU Masyithoh 08 Kramatsari Pekalongan dan Untuk mendeskripsikan faktor pendukung dan penghambat Implementasi Kurikulum 2013 PAUD pada pembelajaran sentra ibadah di TK Muslimat NU Masyithoh 08 Kramatsari Pekalongan. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan dengan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan metode observasi, wawancara, dokumentasi. Teknik analisis data meliputi : reduksi data, penyajian data dan verifikasi data.
publisher Jurusan S-1 Pendidikan Islam Anak Usia Dini FTIK IAIN Pekalongan
publishDate 2017
url http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=995050
_version_ 1690546348130041856
score 11.174184