Strategi dan Aksi Fundraising LAZISMU Batang Dalam Penggalangan Dana Proyek Pembangunan RSI PKU Muhammadiyah Batang
Fundraising atau penggalangan dana merupakan sebuah kegiatan yang melekat dengan ZIS dan wakaf. Lazismu yang ditunjuk oleh PDM Batang untuk membantu Panitia RSI untuk melakukan penggalangan dana dimulai dari promosi hingga terjun ke lapangan untuk melakukan penggalangan dana. Tujuan penelitian i...
Saved in:
Main Authors: | , |
---|---|
格式: | Online |
语言: | Indonesia |
出版: |
Jurusan S-1 Ekonomi Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam IAIN Pekalongan
2020
|
在线阅读: | http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=998484 |
标签: |
添加标签
没有标签, 成为第一个标记此记录!
|
id |
oai:slims-998484 |
---|---|
recordtype |
slims |
spelling |
oai:slims-998484Strategi dan Aksi Fundraising LAZISMU Batang Dalam Penggalangan Dana Proyek Pembangunan RSI PKU Muhammadiyah Batang Dr. Ali Trigiyatno, M. Ag Nadia Mira Shafira (2013115276) Jurusan S-1 Ekonomi Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam IAIN Pekalongan 2020 Indonesia SKRIPSI EKOS SKRIPSI EKOS Fundraising atau penggalangan dana merupakan sebuah kegiatan yang melekat dengan ZIS dan wakaf. Lazismu yang ditunjuk oleh PDM Batang untuk membantu Panitia RSI untuk melakukan penggalangan dana dimulai dari promosi hingga terjun ke lapangan untuk melakukan penggalangan dana. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui bagaimana strategi fundraising dan aksi yang dilakukan oleh lazismu pada proyek pembangunan RSI PKU Muhammadiyah Batang dan mengetahui faktor apa saja yang mendorong dan menghambat kegiatan tersebut. Penelitian ini merupakan jenis penelitian lapangan (filed Research). Sumber data penelitian ini adalah data primer dan data sekunder. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis deskiptif, mengelola data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian ini, menunjukan bahwa: strategi dan aksi fundraising yang dilakukan oleh lazismu Batang dengan cara direct fundraising dan indirect fundraising namun dengan beberapa modivikasi dan tambahan. Tim penggalang dana menyediakan pilihan jenis donasi apa yang akan di pilih tidak bersifat memaksakan kehendak melainkan berdasarkan kesadaran pribadi masingmasing donatur. Walaupun demikian, beberapa faktor penghambat dan pendukung mewarnai jalannya fundraising diantaranya ada di lingkup eksternal dan internal. Fundraising atau penggalangan dana merupakan sebuah kegiatan yang melekat dengan ZIS dan wakaf. Lazismu yang ditunjuk oleh PDM Batang untuk membantu Panitia RSI untuk melakukan penggalangan dana dimulai dari promosi hingga terjun ke lapangan untuk melakukan penggalangan dana. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui bagaimana strategi fundraising dan aksi yang dilakukan oleh lazismu pada proyek pembangunan RSI PKU Muhammadiyah Batang dan mengetahui faktor apa saja yang mendorong dan menghambat kegiatan tersebut. Penelitian ini merupakan jenis penelitian lapangan (filed Research). Sumber data penelitian ini adalah data primer dan data sekunder. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis deskiptif, mengelola data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian ini, menunjukan bahwa: strategi dan aksi fundraising yang dilakukan oleh lazismu Batang dengan cara direct fundraising dan indirect fundraising namun dengan beberapa modivikasi dan tambahan. Tim penggalang dana menyediakan pilihan jenis donasi apa yang akan di pilih tidak bersifat memaksakan kehendak melainkan berdasarkan kesadaran pribadi masingmasing donatur. Walaupun demikian, beberapa faktor penghambat dan pendukung mewarnai jalannya fundraising diantaranya ada di lingkup eksternal dan internal. Donasi Fundraising infaq Sedekah Wakaf Zakat Donatur 332.1 http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=998484 SK EKOS 20.021 SHA s 20SK2041021.00 http://103.142.62.240:80/perpus/images/docs/COVER_NADIA_MIRA.png.png |
institution |
IAIN Pekalongan |
collection |
Book |
language |
Indonesia |
format |
Online |
author |
Dr. Ali Trigiyatno, M. Ag Nadia Mira Shafira (2013115276) |
spellingShingle |
Dr. Ali Trigiyatno, M. Ag Nadia Mira Shafira (2013115276) Strategi dan Aksi Fundraising LAZISMU Batang Dalam Penggalangan Dana Proyek Pembangunan RSI PKU Muhammadiyah Batang |
author_facet |
Dr. Ali Trigiyatno, M. Ag Nadia Mira Shafira (2013115276) |
author_sort |
Dr. Ali Trigiyatno, M. Ag |
title |
Strategi dan Aksi Fundraising LAZISMU Batang Dalam Penggalangan Dana Proyek Pembangunan RSI PKU Muhammadiyah Batang |
title_short |
Strategi dan Aksi Fundraising LAZISMU Batang Dalam Penggalangan Dana Proyek Pembangunan RSI PKU Muhammadiyah Batang |
title_full |
Strategi dan Aksi Fundraising LAZISMU Batang Dalam Penggalangan Dana Proyek Pembangunan RSI PKU Muhammadiyah Batang |
title_fullStr |
Strategi dan Aksi Fundraising LAZISMU Batang Dalam Penggalangan Dana Proyek Pembangunan RSI PKU Muhammadiyah Batang |
title_full_unstemmed |
Strategi dan Aksi Fundraising LAZISMU Batang Dalam Penggalangan Dana Proyek Pembangunan RSI PKU Muhammadiyah Batang |
title_sort |
strategi dan aksi fundraising lazismu batang dalam penggalangan dana proyek pembangunan rsi pku muhammadiyah batang |
description |
Fundraising atau penggalangan dana merupakan sebuah kegiatan yang
melekat dengan ZIS dan wakaf. Lazismu yang ditunjuk oleh PDM Batang untuk
membantu Panitia RSI untuk melakukan penggalangan dana dimulai dari promosi
hingga terjun ke lapangan untuk melakukan penggalangan dana. Tujuan penelitian
ini untuk mengetahui bagaimana strategi fundraising dan aksi yang dilakukan oleh
lazismu pada proyek pembangunan RSI PKU Muhammadiyah Batang dan
mengetahui faktor apa saja yang mendorong dan menghambat kegiatan tersebut.
Penelitian ini merupakan jenis penelitian lapangan (filed Research).
Sumber data penelitian ini adalah data primer dan data sekunder. Teknik
pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dan
dokumentasi. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis deskiptif,
mengelola data, penyajian data dan penarikan kesimpulan.
Berdasarkan hasil penelitian ini, menunjukan bahwa: strategi dan aksi
fundraising yang dilakukan oleh lazismu Batang dengan cara direct fundraising
dan indirect fundraising namun dengan beberapa modivikasi dan tambahan. Tim
penggalang dana menyediakan pilihan jenis donasi apa yang akan di pilih tidak
bersifat memaksakan kehendak melainkan berdasarkan kesadaran pribadi masingmasing
donatur. Walaupun demikian, beberapa faktor penghambat dan pendukung
mewarnai jalannya fundraising diantaranya ada di lingkup eksternal dan internal.
|
publisher |
Jurusan S-1 Ekonomi Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam IAIN Pekalongan |
publishDate |
2020 |
url |
http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=998484 |
_version_ |
1690546131846561792 |
score |
11.174184 |