Pengaruh Pengetahuan Perbankan Syariah, Prinsip-Prinsip Perbankan Syariah dan Produk-Produk Perbankan Syariah Terhadap Minat Menjadi Nasabah di Bank Syariah
Pengetahuan perbankan syariah, prinsip perbankan syariah, produk-produk perbankan syariah dikalangan siswa di harapkan mampu menambah perkembangan perbankan syariah dikalangan pelajar. Pengetahuan perbankan syariah sebagai dasar untuk para siswa mampu mendalami perbankan syariah. Pengetahan prin...
Saved in:
Main Authors: | , |
---|---|
Format: | Online |
Language: | Indonesia |
Published: |
Jurusan S-1 Ekonomi Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam IAIN Pekalongan
2020
|
Online Access: | http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=998561 |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Pengetahuan perbankan syariah, prinsip perbankan syariah, produk-produk
perbankan syariah dikalangan siswa di harapkan mampu menambah
perkembangan perbankan syariah dikalangan pelajar. Pengetahuan perbankan
syariah sebagai dasar untuk para siswa mampu mendalami perbankan syariah.
Pengetahan prinsip dn produk perbankan syariah yang mendalam mampu
menambah wawasan siswa terhadap perbankan syariah dan mampu menjadi alas
an mereka dalam menjadi nasabah di perbankan syariah.
Penelitian ini menggunakan metode analisis kuantitatif dengan
menggunakan aplikasi program SPSS. Populasi dan sampel dalam penelitian ini
adalah siswa jurusan perbankan syariahdi SMK Muhammadiyah Kesesi dengan
jumlah 61. Metode pengumpula data menggunakan kuesioner.
Hasil penelitian menunjukan. 1. Pada hasil uji t diperoleh bahwa variabel
pengetahuan perbankan syariah (X1) berpengaruh signifikan terhadap minat
menjadi nasabah di Bank Syariah dengan nilai nilai t hitung 5,430 > t tabel
2.00247. 2. hasil uji t pada variabel pengetahuan prinsip-prinsip perbankan syariah
(X2), tidak berpengaruh positif terhadap variabel minat menjadi nasabah di bank
syariah (Y) dengan nilai t hitung -762 < t tabel 2.00247. 3. hasil uji t pada variabel
pengetahuan produk-produk perbankan syariah (X3) berpengaruh signifikan
terhadap variabel minat menjadi nasabah di Bank Syariaah dengan nilai t hitung
8.043 > t tabel 2.00247, sehingga dapat disimpulkan bahwa variabel X3
berpengaruh positif pada variabel (Y).
|
---|