TIDAK TERSAJI: Korelasi Antara Intake Siswa Dengan Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) Mapel PAI Di SMP N 09 Pekalongan

Latar belakang skripsi ini adalah mengenai intake siswa dan criteria ketuntasan minimal. Dimana intake merupakan kemampuan awal peserta didik yang meliputi penerimaan siswa baru, raport kelas terakhir dari tahun sebelumnya, tes seleksi masuk atau psikotes dan nilai ujian nasional. Rumusan masalah da...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: ISMI HABIBAH, Zaenal Mustakim, M. Ag
Format: Online
Language:Indonesia
Published: Jurusan Tarbiyah- Pendidikan Agama Islam STAIN Pekalongan 2010
Online Access:http://103.142.62.240:80/perpus/index.php?p=show_detail&id=108394
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Latar belakang skripsi ini adalah mengenai intake siswa dan criteria ketuntasan minimal. Dimana intake merupakan kemampuan awal peserta didik yang meliputi penerimaan siswa baru, raport kelas terakhir dari tahun sebelumnya, tes seleksi masuk atau psikotes dan nilai ujian nasional. Rumusan masalah dalam penelitian ini meliputi bagaimana kondisi intake siswa mata pelajaran PAI pada siswa kelas VIII semester ganjil di SMPN 09 Pekalongan, bagaimana criteria ketuntasan minimal mata pelajaran PAI pada siswa tersebut, dan bagaimana korelasi intake siswa dengan KKM mata pelajaran PAI. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis penelitian lapangan. Hasil penelitian setelah dianalisis menunjukkan bahwa terdapat korelasi yang signifikan antara intake siswa dengan KKM mata pelajaran PAI siswa kelas VIII semester ganjil di SMPN 09 Pekalongan tahun pelajaran 2009/2010